Meurah Mulia

Saweu Keude Kupi, Kapolsek Meurah Muliah Sampaikan Pesan Kamtibmas

Tribratanews-tribratanews-reslhokseumawe.aceh.polri.go.id- Kepolsian resor Lhokseumawe Sektor Meurah Mulia dipimpin Kapolsek Meurah Mulia IPTU Wahidin beserta kasie Humas, kanit Propos, kanit Intel dan tiga  personel polsek, rabu 31/8/2016 pukul 17.30 Wib, gelar Saweu Keude Kupi di warung Rasa kupi jln.lintas  Desa Geulumpang Kecamatan  Meurah Mulia Kabupaten Aceh Utara dengan dihadiri tokoh masyarakat, tokoh adat, Geusyik serta masyarakat setempat.

Kapolres Lhokseumawe AKBP Hendri Budiman, SH, S.Ik, MH melalui Kapolsek  Meurah Mulia IPTU Wahidin kepada tribratanews-tribratanews-reslhokseumawe.aceh.polri.go.id menjelaskan acara itu dilakukan sebagai wadah menyampaikan pesan kamtibmas dan bahaya penggunaan narkoba dan mengajak masyarakat untuk sama-sama menjaga Keamanan, dalam kesempatan itu juga dilakukan tanya jawab dengan masyarakat terkait permasalahan yang gampong.

Ditambahkan,  masyarakat agar mendukung pihak keamanan dalam menciptakan situasi kamtimbas yang aman dan kondusif diwilayah Meurah mulia khususnya, kita selalu burupaya hadir di tengah-tengah masyarakat untuk mendukung kamtibmas yang aman dan tertib” ujar IPTU Wahidin (Humas Polres Lhokseumawe/RMD)

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Kapolsek Dewantara Gerakkan Sektor Pertanian untuk Tingkatkan Ketahanan Pangan

Aceh Utara – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Polsek Dewantra menggencarkan program pemberdayaan sektor…

2 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Bersama Muspida Ikuti Video Conference Peluncuran Gugus Tugas Polri untuk Ketahanan Pangan

Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K., bersama Muspida mengikuti kegiatan video conference peluncuran…

2 hari ago

Polres Lhokseumawe Edukasi Anak Usia Dini Tertib Lalu Lintas Melalui Program “Polisi Sahabat Anak”

LOKSEUMAWE – Kanit Kamsel Satlantas Polres Lhokseumawe Bripka Resky Adhitama Nasution, S.Sos., M.H., bersama sejumlah…

2 hari ago

Polsek Banda Sakti Intensifkan Patroli, Dorong Partisipasi Warga Jaga Keamanan

Lhokseumawe – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Polsek Banda Sakti melaksanakan…

3 hari ago

Patroli Gabungan Polres Lhokseumawe, Upaya Kondusifkan Suasana Pilkada

LHOKSEUMAWE – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)…

3 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Pimpin Upacara Pengukuhan Satuan Pamobvit, Momentum Peresmian Kantor Ditandai Pemotongan Pita

Lhokseumawe – Polres Lhokseumawe melaksanakan upacara pengukuhan sekaligus peresmian Kantor Satuan Pengamanan Objek Vital (Pamobvit)…

3 hari ago