Categories: Muara Satu

Terombang Ambing di Laut, Dibantu Bot Madina Wak Din Ditemukan Selamat

LHOKSEUMAWE- Bot Madina memberikan pertolongan kepada Wak Din Sabtu (5/8/2017) yang mengalami kerusakan Bot di laut, sebelumnya wak Din diberitakan menghilang  tidak kembali pulang setelah melaut sejak jum’at (4/8/2017).

Kapolres Lhokseumawe AKBP Hendri Budiman, SH, S, S.Ik, MH melalui Kapolsek Muara Satu AKP Ahmad Yani mengatakan, pihaknya sudah menerima informasi salah satu dari anggota rapi bahwa wak Din yang sempat dikbarkan hilang dilaut selama 5 hari sudah ditemukan oleh nelayan Desa Pusong Lhokseumawe yang sedang berlabuh mencari ikan dilaut.” ujarnya selasa malam (8/8/2017)

“berdasarkan informasi diterima, Bot Wak Din mengalami kerusakan pada mesin, sehingga terobang ambing di perairan laut utara, Lalu Bot Langgar yang bertuliskan Madinah  menolong Wak Din sabtu (5/8/2017), kemudian Wak Din bergabung bersama awak bot tersebut dan dalam proses penarikan Bot Wak Din tidak bisa di selamatkan dan sudah tengelam di laut.”ungkapnya

Mendapat informasi temuan Wak Din beberapa orang nelayan sudah berangkat untuk menjemput Wak Din. Pada pukul 20.30 Wib, Bot yang  pergi menjemput Wak Din tiba kembali ke TPI Desa Blng Naleung Mameh dengan selamat.” Tegas Kapolsek

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Kapolres Lhokseumawe Hadiri Peletakan Batu Pertama, Dukung Penuh Pembangunan Sekolah Rakyat

LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menegaskan dukungannya terhadap pembangunan…

5 jam ago

SPPG Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe Distribusikan Perdana Makan Bergizi Gratis ke Sekolah

LHOKSEUMAWE – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe melaksanakan pendistribusian perdana…

5 jam ago

Polwan Peduli Kemanusiaan Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan dan Trauma Healing di SD Negeri 13 Samudera

ACEH UTARA – Kepedulian dan sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan oleh Polwan Polres Lhokseumawe melalui program…

5 jam ago

Personel Polres Lhokseumawe Terdampak Banjir Terima Bantuan Alat Rumah Tangga Dari Kapolda Aceh

LHOKSEUMAWE – Sejumlah personil Polres Lhokseumawe menerima bantuan dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Marzuki…

5 jam ago

Kapolres Lhokseumawe Beri Penghargaan kepada Aipda Maulizar, Pertaruhkan Nyawa Selamatkan Warga Terjebak Banjir

LHOKSEUMAWE – Dedikasi dan pengorbanan anggota Polri dalam misi kemanusiaan kembali mendapat apresiasi. Kapolres Lhokseumawe…

12 jam ago

Satlantas Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan Sumur Bor untuk Warga Meunasah Baroh Pascabanjir

ACEH UTARA – Kepedulian Polri terhadap kebutuhan dasar masyarakat pascabencana banjir kembali ditunjukkan oleh Satlantas…

13 jam ago