Categories: Kuta Makmur

Agar Tepat Sasaran, Bhabinkamtibmas Awasi Pembangunan Sumur Bor

Lhokseumawe- Bhabinkatibmas Desa Daya Polsek Kuta Makmur melaksanakan pengawasan sumur Bor tahap kedua sumber dana Desa di Desa Dayah Kecamatan Kuta Makmur Kabupaten Aceh Utara.” senin (23/10/2017) pukul 09.00 Wib

“ Pembangunan sumur Bor tahap dua tersebut bersumber dari dana anggaran pembangunan desa 2017, sedangkan pembuatan sumur bor tahap pertama dibangun di dusun Bak wakeuh telah selesai pembuatan nya.” Ujar Brigadir Wanda kepada tribratanews

Sedangkan para pekerja pembangunan sumur bor tersebut berasal dari Desa Dayah Meunara yang merupakan warga desa setempat.” Terangnya

Sementara Kapolres Lhokseumawe AKBP Hendri Budiman, SH, S.Ik, MH melalui Kapolsek Kuta Makmur AKP Pitriadi mengatakan, pembangunan sumur Bor tersebut akan terus diawasi hingga selesai realisasinya agar tepat sasaran, sehingga manfaatnya cepat dirasakan oleh masyarakat.” tegasnya

(tribratanewslhokseumawe/RMD)

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Kapolsek Dewantara Gerakkan Sektor Pertanian untuk Tingkatkan Ketahanan Pangan

Aceh Utara – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Polsek Dewantra menggencarkan program pemberdayaan sektor…

2 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Bersama Muspida Ikuti Video Conference Peluncuran Gugus Tugas Polri untuk Ketahanan Pangan

Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K., bersama Muspida mengikuti kegiatan video conference peluncuran…

2 hari ago

Polres Lhokseumawe Edukasi Anak Usia Dini Tertib Lalu Lintas Melalui Program “Polisi Sahabat Anak”

LOKSEUMAWE – Kanit Kamsel Satlantas Polres Lhokseumawe Bripka Resky Adhitama Nasution, S.Sos., M.H., bersama sejumlah…

2 hari ago

Polsek Banda Sakti Intensifkan Patroli, Dorong Partisipasi Warga Jaga Keamanan

Lhokseumawe – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Polsek Banda Sakti melaksanakan…

3 hari ago

Patroli Gabungan Polres Lhokseumawe, Upaya Kondusifkan Suasana Pilkada

LHOKSEUMAWE – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)…

3 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Pimpin Upacara Pengukuhan Satuan Pamobvit, Momentum Peresmian Kantor Ditandai Pemotongan Pita

Lhokseumawe – Polres Lhokseumawe melaksanakan upacara pengukuhan sekaligus peresmian Kantor Satuan Pengamanan Objek Vital (Pamobvit)…

3 hari ago