Categories: Lantas

Honda Beat Tabrak Truk sedang Berhenti, Ini Penyebabnya

Lhokseumawe- Sepeda motor Honda Beat Tabrak bagian belakang Mobil truk yang sedang berhenti di jalan elak Desa Blang Karieng Kecamatan Nisam Kabupaten  Aceh utara.” Selasa (14/11/2017) Pukul 19. 30 Wib

Pengendara sepmor honda beat BL 5527 KAC HASBI  (60) warga Desa Matang Lada Kecamatan  Seneudon Kabupaten Aceh utara, sedangkan pengemudi mobar teuck colt BL 8608 KL yakni ILYAS      (45) waraga Desa Blang Rik Kecamatan Kuta Makmur Kabupaten Aceh Utara.

Kapolres Lhokseumawe AKBP Hendri Budiman, SH, S.Ik, MH melalui Kasat Lantas Iptu Mulyana mengatakan, mendapat informasi laka lantas tersebut, unit laka lantas langsung di kerahkan kelokasi untuk melakukan pengamanan lokasi, mengumpulkan keterangan saksi serta mengamankan barang bukti laka lantas.

Sambungnya, diduga sebelum terjadi Laka Lantas sepmor honda beat BL 5527 KC melaju dari arah timur  menuju ke arah barat,  sesampainya di TKP sepmor tersebut menabrak bagian belakang truk yang sedang parkir dikiri jalan sedang mengganti ban belakang yang meledak.

“Mobil truk tersebut parkir tanpa di lengkapi rambu rambu segitiga pengaman serta lampu bagian belakang mobar truck tidak menyala dan kondisi jalan dalam keadaan gelap tanpa penerang jalan sehingga sepmor honda beat tersebut langsung menabrak bagian belakang sebelah kanan mobar truck colt tersebut.” ungkap Kasat Lantas

Akibat kejadian tersebut pengendara sepmor mengalami luka robek di bagian pelipis, dan bagian pergelangan tangan patah, sedangkan pengemudi truk mengalami luka lecet dibagian wajah, saat ini barang bukti diamankan di pos laka lantas polres lhokseumawe dan pengemudi truk terancam dikenakan  pasal 310 ayat 2, UU RI NO. 22 /2009 tertang  LLAJ.” terang Iptu Mulyana

(tribratanewslhokseumawe/RMD)

 

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Kapolsek Dewantara Gerakkan Sektor Pertanian untuk Tingkatkan Ketahanan Pangan

Aceh Utara – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Polsek Dewantra menggencarkan program pemberdayaan sektor…

2 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Bersama Muspida Ikuti Video Conference Peluncuran Gugus Tugas Polri untuk Ketahanan Pangan

Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K., bersama Muspida mengikuti kegiatan video conference peluncuran…

2 hari ago

Polres Lhokseumawe Edukasi Anak Usia Dini Tertib Lalu Lintas Melalui Program “Polisi Sahabat Anak”

LOKSEUMAWE – Kanit Kamsel Satlantas Polres Lhokseumawe Bripka Resky Adhitama Nasution, S.Sos., M.H., bersama sejumlah…

2 hari ago

Polsek Banda Sakti Intensifkan Patroli, Dorong Partisipasi Warga Jaga Keamanan

Lhokseumawe – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Polsek Banda Sakti melaksanakan…

3 hari ago

Patroli Gabungan Polres Lhokseumawe, Upaya Kondusifkan Suasana Pilkada

LHOKSEUMAWE – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)…

3 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Pimpin Upacara Pengukuhan Satuan Pamobvit, Momentum Peresmian Kantor Ditandai Pemotongan Pita

Lhokseumawe – Polres Lhokseumawe melaksanakan upacara pengukuhan sekaligus peresmian Kantor Satuan Pengamanan Objek Vital (Pamobvit)…

3 hari ago