Bhayangkari

HUT YKB ke 38, Bhayangkari Lhokseumawe Berbagi Kepada Santri dan Lansia

LHOKSEUMAWE-Bhayangkari cabang Lhokseumawe berbagi kepada santri Dayah Darul Ulum di Desa Paloh Kayee Kunyet, Kecamatan Nisam, Aceh Utara, selain itu Bhayangkari tersebut juga melakukan pengobatan gratis kepada santri dan lansia, ” Rabu (28/02/2018)

Aksi tersebut dilakukan dalam memperingati Hut Yayasan Kemala Bhayangkari (YKB) ke 38. Rombongan Bhayangkari tersebut diterima langsung oleh pimpin dayah Darul ulum yakni Abon Muhammad Yusuf.

Dalam kunjungan tersebut Ketua Bhayangkari Cabang Lhokseumawe NY. Gamar Hendri Budiman mengucapkan terima kasih kepada pimpinan dayah atas sambutannya.

Selanjutnya dilakukan penyerahan bingkisan berupa buku, kain sarung dan lain-lain oleh murid Tk Kemala Bhayangkari kepada pelajar SD setempat dan santri dayah Darul. ulum.

NY. Gamar Hendri Budiman menyebutkan, hal ini dilakukan untuk mendidik murid TK Bhayangkari untuk saling berbagi kepada orang yang membutuhkan.”ujar NY. Gamar Hendri Budiman

Selain itu juga dilakukan penyerahan sembako serta pengobatan gratis oleh tim Kesehatan Polres Lhokseumawe kepada santri,”terangnya.

NY. Gamar Hendri Budiman menambahkan, pihaknya juga melakukan aksi sosial dengan berbagi sembako dan memberikan pengobatan gratis kepada 8 lansia di tiga wilayah. “paparnya

Aksi berbagi tersebut dihadiri Ketua Bhayangkari Lhokseumawe NY Gamar Budiman, Wakil Ketua dan sejumlah pengurus Bhayangkari Lhokseumawe, Guru TK dan siswa TK Keumala Bhayangkari Lhokseumawe.

(tribratanewslhokseumawe/RMD)

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Kapolsek Dewantara Gerakkan Sektor Pertanian untuk Tingkatkan Ketahanan Pangan

Aceh Utara – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Polsek Dewantra menggencarkan program pemberdayaan sektor…

2 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Bersama Muspida Ikuti Video Conference Peluncuran Gugus Tugas Polri untuk Ketahanan Pangan

Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K., bersama Muspida mengikuti kegiatan video conference peluncuran…

2 hari ago

Polres Lhokseumawe Edukasi Anak Usia Dini Tertib Lalu Lintas Melalui Program “Polisi Sahabat Anak”

LOKSEUMAWE – Kanit Kamsel Satlantas Polres Lhokseumawe Bripka Resky Adhitama Nasution, S.Sos., M.H., bersama sejumlah…

2 hari ago

Polsek Banda Sakti Intensifkan Patroli, Dorong Partisipasi Warga Jaga Keamanan

Lhokseumawe – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Polsek Banda Sakti melaksanakan…

3 hari ago

Patroli Gabungan Polres Lhokseumawe, Upaya Kondusifkan Suasana Pilkada

LHOKSEUMAWE – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)…

3 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Pimpin Upacara Pengukuhan Satuan Pamobvit, Momentum Peresmian Kantor Ditandai Pemotongan Pita

Lhokseumawe – Polres Lhokseumawe melaksanakan upacara pengukuhan sekaligus peresmian Kantor Satuan Pengamanan Objek Vital (Pamobvit)…

3 hari ago