Meurah Mulia

Turut Berduka Cita, Polisi Bhabinkamtibmas Layat Rumah Warga Binaan

Tribrata News, Lhokseumawe-Bhabinkamtibmas Polsek Meurah Mulia Bripka Hamjaya dan Brigadir Marzuki melayat kerumah warga Binaan yang beduka di Desa Paya Kambuk bersama warga masyarakat.” Sabtu (31/03/2018) pukul 08.30 Wib

Kapolres Lhokseumawe AKBP ari Lasta Irawan, S.Ik melalui Kapolsek Meurah Mulia Iptu Bustani menyebutkan, Bhabinkamtibmas adalah unjung tombak menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di Desa Binaanya.

“Sebagai bentuk kepedulian dan kedekatan terhadap mayarakat, Bripka Hamjaya dan Brigadir Marzuki melaksanakan samadiah di rumah duka almarhum an. Bismi (perempuan) umur usia lanjut, orang tua dari T. Abdullah. TM , Keuchik Desa Paya Kambuk.”ujarnya

Ungkapan bela sungkawa dan turut berduka cita disampaikan kepada keluarga almarhum merupakan bentuk kepedulian Polri khususnya Polsek Meurah Mulia kepada warga yang meninggal dunia.

Sambungngya, Inilah wujud kepedulian yang dilakukan Bhabinkamtibmas dilapangan, untuk bergabung dengan masyarakat lebih penting agar lebih dekat dengan masyarakat sehingga memudah untuk mendapatkan segala informasi” pugas Kapolsek

Hal tersebut dilakukan Bhabinkamtibmas  kepada warga  yang meninggal, setelah mendengar berita duka tersebut langsung berangkat ke rumah duka”terangnya (Tribrata News Lhokseumawe/rmd)

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Kapolres Lhokseumawe Hadiri Peletakan Batu Pertama, Dukung Penuh Pembangunan Sekolah Rakyat

LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menegaskan dukungannya terhadap pembangunan…

14 jam ago

SPPG Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe Distribusikan Perdana Makan Bergizi Gratis ke Sekolah

LHOKSEUMAWE – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe melaksanakan pendistribusian perdana…

14 jam ago

Polwan Peduli Kemanusiaan Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan dan Trauma Healing di SD Negeri 13 Samudera

ACEH UTARA – Kepedulian dan sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan oleh Polwan Polres Lhokseumawe melalui program…

14 jam ago

Personel Polres Lhokseumawe Terdampak Banjir Terima Bantuan Alat Rumah Tangga Dari Kapolda Aceh

LHOKSEUMAWE – Sejumlah personil Polres Lhokseumawe menerima bantuan dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Marzuki…

14 jam ago

Kapolres Lhokseumawe Beri Penghargaan kepada Aipda Maulizar, Pertaruhkan Nyawa Selamatkan Warga Terjebak Banjir

LHOKSEUMAWE – Dedikasi dan pengorbanan anggota Polri dalam misi kemanusiaan kembali mendapat apresiasi. Kapolres Lhokseumawe…

21 jam ago

Satlantas Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan Sumur Bor untuk Warga Meunasah Baroh Pascabanjir

ACEH UTARA – Kepedulian Polri terhadap kebutuhan dasar masyarakat pascabencana banjir kembali ditunjukkan oleh Satlantas…

22 jam ago