Categories: News

Jelang Lebaran, Bhabinkamtibmas Berbagi Sembako di Desa Glong

Tribrata News, Lhokseumawe- Bhabinkatibmas Polsek Syamtalira Bayu Bripka Herriady dan Brigadir Mahdinur berikan bantuan sembako kepada warga kurang mampu di Desa Glong Kecamatan Syamtalira Bayu, Kabupaten Aceh Utara, Rabu (13/06/2018) siang

Kapolres Lhokseumawe AKBP Ari Lasta Irawan, S.Ik melalui Kapolsek Syamtalira Bayu Iptu Hanafiah mengatakan, pembagian sembako tersebut merupakan wujud kepedulian bhabinkamtibmas terhadap warga sekitar yang kurang mampu khususnya di desa binaannya.

Sembako diberikan kepada Nurdin (42), Safriadi (35), M. Yusuf (51) Zuraidah (48 ) dan Sairah (48 ) warga setempat yang diserahkan berupa Beras, Minyak goreng, Gula pasir, Susu, Teh, Biskuit, Sirup dan Indomie.”imbuh

Pihaknya berharap bantuan tersebut dapat sedikit mengurangi beban masyarakat kurang mampu dalam manghadapi lebaran serta masyarakat agar lebih peduli terhadap warga dan lingkungannya”pungkasnya

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Kapolres Lhokseumawe Hadiri Peletakan Batu Pertama, Dukung Penuh Pembangunan Sekolah Rakyat

LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menegaskan dukungannya terhadap pembangunan…

2 hari ago

SPPG Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe Distribusikan Perdana Makan Bergizi Gratis ke Sekolah

LHOKSEUMAWE – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe melaksanakan pendistribusian perdana…

2 hari ago

Polwan Peduli Kemanusiaan Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan dan Trauma Healing di SD Negeri 13 Samudera

ACEH UTARA – Kepedulian dan sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan oleh Polwan Polres Lhokseumawe melalui program…

2 hari ago

Personel Polres Lhokseumawe Terdampak Banjir Terima Bantuan Alat Rumah Tangga Dari Kapolda Aceh

LHOKSEUMAWE – Sejumlah personil Polres Lhokseumawe menerima bantuan dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Marzuki…

2 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Beri Penghargaan kepada Aipda Maulizar, Pertaruhkan Nyawa Selamatkan Warga Terjebak Banjir

LHOKSEUMAWE – Dedikasi dan pengorbanan anggota Polri dalam misi kemanusiaan kembali mendapat apresiasi. Kapolres Lhokseumawe…

2 hari ago

Satlantas Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan Sumur Bor untuk Warga Meunasah Baroh Pascabanjir

ACEH UTARA – Kepedulian Polri terhadap kebutuhan dasar masyarakat pascabencana banjir kembali ditunjukkan oleh Satlantas…

2 hari ago