Categories: News

Jelang Hut Bhayangkara Ke 72, Polsek Jajaran Polres Lhokseumawe Percantik Mako

Tribrata News, Lhokseumawe-Markas Polsek Jajaran Polres Lhokseumawe mulai berbenah dengan memasang atribut umbul-umbul sebagai bentuk kesiapan menyambut HUT Bhayangkara ke -72 di wilayah hukum Polres Lhokseumawe, Kamis (28/06/2018).

Hari ulang tahun Bhayangkara ke -72 tinggal 3 lagi tepatnya tanggal 1 Juli, jelang milad intitusi Polri khususnya di tingkat Polsek harus berbenah khususnya penampilan dari markas agar terlihat bersih, indah dan meriah.

Senada dengan hal diatas, menindaklajuti perintah Kapolres Lhokseumawe guna menyambut HUT Bhayangkara ke -72 Polsek jajaran harus proaktif dalam menyukseskan hajat hari ulang tahun Polri tersebut. Seperti yang terlihat siang ini anggota Polsek Muara Batu, Sumpang Kramat serta sejumlah Polsek lainnya memasang hiasan umbul-umbul merah putih di depan Mapolsek masing-masing sebagai wujud rasa syukur jelang HUT Bhayangkara ke -72.

“Hari ini kami baru saja selesai bergotong royong memberihkan serta mempercantik Mapolsek Muara Batu dengan memasang umbul-umbul bendera merah putih, hal ini sebagai wujud rasa syukur ikut serta memeriahkan  HUT Bhayangkara Polri ke-72” tutur Kapolsek Muara Batu Iptu Bukhori Gam Cut, kamis sore (28/06)

 

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Kapolres Lhokseumawe Hadiri Peletakan Batu Pertama, Dukung Penuh Pembangunan Sekolah Rakyat

LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menegaskan dukungannya terhadap pembangunan…

20 jam ago

SPPG Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe Distribusikan Perdana Makan Bergizi Gratis ke Sekolah

LHOKSEUMAWE – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe melaksanakan pendistribusian perdana…

20 jam ago

Polwan Peduli Kemanusiaan Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan dan Trauma Healing di SD Negeri 13 Samudera

ACEH UTARA – Kepedulian dan sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan oleh Polwan Polres Lhokseumawe melalui program…

21 jam ago

Personel Polres Lhokseumawe Terdampak Banjir Terima Bantuan Alat Rumah Tangga Dari Kapolda Aceh

LHOKSEUMAWE – Sejumlah personil Polres Lhokseumawe menerima bantuan dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Marzuki…

21 jam ago

Kapolres Lhokseumawe Beri Penghargaan kepada Aipda Maulizar, Pertaruhkan Nyawa Selamatkan Warga Terjebak Banjir

LHOKSEUMAWE – Dedikasi dan pengorbanan anggota Polri dalam misi kemanusiaan kembali mendapat apresiasi. Kapolres Lhokseumawe…

1 hari ago

Satlantas Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan Sumur Bor untuk Warga Meunasah Baroh Pascabanjir

ACEH UTARA – Kepedulian Polri terhadap kebutuhan dasar masyarakat pascabencana banjir kembali ditunjukkan oleh Satlantas…

1 hari ago