Muara Satu

Tidak Hanya Menangani Kejahatan, Inilah Tugas Mulia Polisi Tiap Pagi

Tribrata News, Lhokseumawe – Peranan kepolisian bukan hanya memberikan rasa aman bagi semua warganegara, tetapi juga penanganan terhadap bentuk-bentuk kejahatan-kejahatan sebagai upaya penegakan hukum (Law Enforcement), selain itu Polisi dituntut memberikan pelayanan, pelindungan dan pengayoman kepada masyarakat.

Pelayanan tersebut tidak hanya berbentuk penegakan hukum tetapi juga memberikan pelayanan kenyamanan pengguna jalan seperti melaksanakan pengaturan arus lalu lintas pagi hari khususnya di Polres Lhokseumawe.

Kehadiran personil Polres Lhokseumawe dalam melayani masyarakat, salah satunya diawali dengan kegiatan pelayanan pagi guna mewujudkan keamanan, ketertiban, kelancaran dan keselamatan lalu-lintas.

Kegiatan pengaturan pagi tersebut tidak hanya di lakukan di depan sekolah-sekolah akan tetapi juga disimpul-simpul jalan guna memberikan kenyamanan masyarakat dalam melaksanakan aktifitasnya di pagi hari khususnya saat melintas di jalan raya.

Seperti yang dilakukan oleh Personil polsek Muara Satu An. Bripka.Mohd. Ansharsyah yang telah membantu menyeberangkan jalan seorang ibu yang mengalami tuna rugu,” Rabu (2/02/2019).

“Ibu tersebut sehariannya setelah berbelanja di pasar batuphat tak segan-segan selalu meminta bantuan kepada personil Polsek Muara satu untuk membatunya menyeberang jalan untuk keselamatan diri nya.” Imbuh Bripka Ansharsyah kepada tribrata News

Tugas mulia tersebut selain untuk membantu masyarakat yang membutuhkan bantuan polisi, juga untuk mendekatkan Polisi dengan masyarakat.”paparnya

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Kapolsek Dewantara Gerakkan Sektor Pertanian untuk Tingkatkan Ketahanan Pangan

Aceh Utara – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Polsek Dewantra menggencarkan program pemberdayaan sektor…

2 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Bersama Muspida Ikuti Video Conference Peluncuran Gugus Tugas Polri untuk Ketahanan Pangan

Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K., bersama Muspida mengikuti kegiatan video conference peluncuran…

2 hari ago

Polres Lhokseumawe Edukasi Anak Usia Dini Tertib Lalu Lintas Melalui Program “Polisi Sahabat Anak”

LOKSEUMAWE – Kanit Kamsel Satlantas Polres Lhokseumawe Bripka Resky Adhitama Nasution, S.Sos., M.H., bersama sejumlah…

2 hari ago

Polsek Banda Sakti Intensifkan Patroli, Dorong Partisipasi Warga Jaga Keamanan

Lhokseumawe – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Polsek Banda Sakti melaksanakan…

3 hari ago

Patroli Gabungan Polres Lhokseumawe, Upaya Kondusifkan Suasana Pilkada

LHOKSEUMAWE – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)…

3 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Pimpin Upacara Pengukuhan Satuan Pamobvit, Momentum Peresmian Kantor Ditandai Pemotongan Pita

Lhokseumawe – Polres Lhokseumawe melaksanakan upacara pengukuhan sekaligus peresmian Kantor Satuan Pengamanan Objek Vital (Pamobvit)…

3 hari ago