Tribrata News Lhokseumawe – Kabag Sumda Polres Lhokseumawe Kompol H. Suharmadi menghimbau agar personil memasang atau mengibarkan bendera merah putih di lingkungan kantor, tempat tinggal masing-masing khususnya di komplek perumahan Polri di Lhokseumawe dalam rangka memperingati HUT RI yang ke 74 tahun 2019.
” Berdasarkan surat edaran Walikota Lhokseumawe dalam rangka memperingati hari kemerdekaan RI, masyarakat dan instansi agar memasang bendera merah putih di kantor dan kediaman masing-masing,”ujar Kompol H. Suharmadi kepada anggota saat apel pagi, selasa ( 06/08/2019) pagi.
Selain itu, ia juga menghimbau kepada personil memasang umbul-umbul, dekorasi atau hiasan serta gapura sebagai bentuk ekspresi semangat Proklamasi Kemerdekaan RI.
Aceh Utara – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Polsek Dewantra menggencarkan program pemberdayaan sektor…
Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K., bersama Muspida mengikuti kegiatan video conference peluncuran…
LOKSEUMAWE – Kanit Kamsel Satlantas Polres Lhokseumawe Bripka Resky Adhitama Nasution, S.Sos., M.H., bersama sejumlah…
Lhokseumawe – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Polsek Banda Sakti melaksanakan…
LHOKSEUMAWE – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)…
Lhokseumawe – Polres Lhokseumawe melaksanakan upacara pengukuhan sekaligus peresmian Kantor Satuan Pengamanan Objek Vital (Pamobvit)…