Binmas

Haikal dan Alicya Terpilih Sebagai Duta Kamtibmas Lhokseumawe 2019

 

LHOKSEUMAWE – Muhammad Haikal Alqifari (Siswa SMA Sukma Bangsa) dan Alicya Putri Gunawan (Siswi SMAN Modal Bangsa) terpilih sebagai pasangan Duta Kamtibmas Kota Lhokseumawe tahun 2019.

Keduanya terpilih setelah mengikuti serangkaian seleksi yang digelar Kantor Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Kota Lhokseumawe bersama Polres Lhokseumawe, pada 7–8 Oktober 2019 di aula kantor Cabang Dinas Pendidikan setempat.

Sebelumnya acara tersebut dibuka oleh Wakapolres Lhokseumawe Kompol Mughi Prasetyo Habrianto, S.Ik serta dinilai oleh juri dari Sat Binmas Polres Lholsekmawe diwakili IPDA Supianto dan IPDA Nina Ervianti, SH dan juri bahasa inggris oleh Almas salsabila dari mahasiswa fakultas hukum.

Kapolres Lhokseumawe AKBP Ari Lasta Irawan, melalui Kasat Binmas IPTU H. Sarimin, SE, MM mengucapkan selamat atas terpilihnya mereka menjadi duta kamtibmas Kota Lhokseumawe.

Harapannya, mereka juga bisa berprestasi ditingkat provinsi Aceh, mewakili Aceh mengikuti seleksi Duta Kamtibmabmas tingkat Nasional” ujarnya, rabu (09/09/2019) sore.

Ia menjelaskan, sebelumnya seleksi tersebut diikuti perwakilan 16 sekolah SMA sederajat yang diwakili oleh 2 siswa. Dalam prosesnya sehingga terpilihlah Muhammad Haikal Alqifari dan Alicya Putri Gunawan.

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Kapolsek Dewantara Gerakkan Sektor Pertanian untuk Tingkatkan Ketahanan Pangan

Aceh Utara – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Polsek Dewantra menggencarkan program pemberdayaan sektor…

2 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Bersama Muspida Ikuti Video Conference Peluncuran Gugus Tugas Polri untuk Ketahanan Pangan

Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K., bersama Muspida mengikuti kegiatan video conference peluncuran…

2 hari ago

Polres Lhokseumawe Edukasi Anak Usia Dini Tertib Lalu Lintas Melalui Program “Polisi Sahabat Anak”

LOKSEUMAWE – Kanit Kamsel Satlantas Polres Lhokseumawe Bripka Resky Adhitama Nasution, S.Sos., M.H., bersama sejumlah…

2 hari ago

Polsek Banda Sakti Intensifkan Patroli, Dorong Partisipasi Warga Jaga Keamanan

Lhokseumawe – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Polsek Banda Sakti melaksanakan…

3 hari ago

Patroli Gabungan Polres Lhokseumawe, Upaya Kondusifkan Suasana Pilkada

LHOKSEUMAWE – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)…

3 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Pimpin Upacara Pengukuhan Satuan Pamobvit, Momentum Peresmian Kantor Ditandai Pemotongan Pita

Lhokseumawe – Polres Lhokseumawe melaksanakan upacara pengukuhan sekaligus peresmian Kantor Satuan Pengamanan Objek Vital (Pamobvit)…

3 hari ago