Kuta Makmur

Cuaca Hujan, Kapolsek Kuta Makmur Pantau Lokasi Rawan Banjir

LHOKSEUMAWE- Kapolsek kuta Makmur beserta anggota meninjau Lokasi Rawan terjadinya banjir di Desa Keureusek dan Desa Krueng supeng kec. Kuta Makmur Kab. Aceh Utara, sabtu (09/05/2020) dini hari.

Kapolres Lhokseumawe AKBP Ari Lasta Irawan, S.I.K melalui Kapolsek Kuta Makmur IPTU Ibnu Sachdan mengatakan, Kegiatan peninjauan lokasi rawan banjir tersebut guna untuk mencegah serta sebagai bahan komunikasi dan koordinasi pertimbangan kesiapsiagaan terhadap Tim Sar Aceh Utara.

Segala kemungkinan tetap harus diantisipasi khusunya untuk melakukan evakuasi apabila terjadinya banjir di desa tersebut.

“kami himbau kepada masyarakat agar waspada terhadap kemungkinan jika terjadi banjir, debit air disungai sudah tinggi dan perlu diwaspada air akan meluap ke perumahan warga yang rawan banjir” pungkasnya

 

 

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Sat Pol Airud Polres Lhokseumawe Gelar Patroli di Pasar Ikan Pusong Baru dan PPI Pusong Lama

LHOKSEUMAWE – Guna menciptakan rasa aman dan menjaga ketertiban, tiga personel Sat Pol Airud Polres…

22 menit ago

Polsek Blang Mangat Bangun Kedekatan dengan Anak-Anak melalui Program Polisi Sahabat Anak

LHOKSEUMAWE – Dalam upaya mendekatkan diri dengan masyarakat sejak usia dini, Polsek Blang Mangat melaksanakan…

24 menit ago

Bimbingan Rohani di Rutan Polres Lhokseumawe, Upaya Menyadarkan dan Membina Tahanan

Lhokseumawe – Personil Sat Tahti Polres Lhokseumawe kembali melaksanakan kegiatan rutin bimbingan rohani kepada para…

27 menit ago

Wakapolda Aceh Tinjau Kesiapan Pilkada di Kota Lhokseumawe

Lhokseumawe – Wakapolda Aceh, Brigjen Pol. Misbahul Munauwar, S.H., bersama rombongan melakukan kunjungan ke kantor…

30 menit ago

Kapolsek Dewantara Gerakkan Sektor Pertanian untuk Tingkatkan Ketahanan Pangan

Aceh Utara – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Polsek Dewantra menggencarkan program pemberdayaan sektor…

2 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Bersama Muspida Ikuti Video Conference Peluncuran Gugus Tugas Polri untuk Ketahanan Pangan

Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K., bersama Muspida mengikuti kegiatan video conference peluncuran…

2 hari ago