Categories: News

Tim Penilai Polres Lhokseumawe Cek Posko PPKM Mikro di Gampong Tumpok Teungoh

LHOKSEUMAWE – Tim penilai dari Polres Lhokseumawe melakukan penilaian terhadap posko Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Gampong Tumpok Teungoh, Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe, Kamis (24/6/2021).

Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kasubag Humas Salman Alfarisi SH MH mengatakan, adapun Nyang hadir dalam kegiatan tersebut yaitu, Kasubbag Dalgar Polres Lhokseumawe AKP Ridwan MY, Kasubag Dal Ops Polres Lhokseumawe Iptu Saiful Bahri, KBO Bimas Polres Lhokseumawe Iptu Supianto dan Waka Polsek Banda Sakti Iptu Junus Damanik, SH, MH.

“Tim penilai ini juga turut didampingi pengawas PPKM Mikro Desa Tumpok Teungoh Bripka Irwansyah, Babinsa Tumpok Teungoh Serda Maulana, Keuchik setempat Hermasyah SAg, petugas posko dan perangkat gampong lainnya,” ujarnya.

Menurut Kasubag Humas, kedatangan tim tersebut guna melakukan pengecekan sekaligus menilai posko PPKM Mikro di Gampong Tumpok Teungoh, baik dari segi sarana maupun prasarananya, penilaian ini dalam rangka memeriahkan HUT Bhayangkara ke 75.

Pada kesempatan tersebut, sebut Salman, tim penilai mengharapkan agar kehadiran posko PPKM Mikro di Tumpok Teungoh dapat benar-benar dirasakan oleh masyarakat. “Tim penilai meminta petugas posko menggiatkan edukasi dan sosialisasi protokol kesehatan dan vaksinasi massal. Sehingga, upaya pencegahan penyebaran Covid-19 berjalan maksimal,” pungkasnya.

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Kapolres Lhokseumawe Hadiri Peletakan Batu Pertama, Dukung Penuh Pembangunan Sekolah Rakyat

LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menegaskan dukungannya terhadap pembangunan…

19 jam ago

SPPG Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe Distribusikan Perdana Makan Bergizi Gratis ke Sekolah

LHOKSEUMAWE – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe melaksanakan pendistribusian perdana…

20 jam ago

Polwan Peduli Kemanusiaan Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan dan Trauma Healing di SD Negeri 13 Samudera

ACEH UTARA – Kepedulian dan sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan oleh Polwan Polres Lhokseumawe melalui program…

20 jam ago

Personel Polres Lhokseumawe Terdampak Banjir Terima Bantuan Alat Rumah Tangga Dari Kapolda Aceh

LHOKSEUMAWE – Sejumlah personil Polres Lhokseumawe menerima bantuan dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Marzuki…

20 jam ago

Kapolres Lhokseumawe Beri Penghargaan kepada Aipda Maulizar, Pertaruhkan Nyawa Selamatkan Warga Terjebak Banjir

LHOKSEUMAWE – Dedikasi dan pengorbanan anggota Polri dalam misi kemanusiaan kembali mendapat apresiasi. Kapolres Lhokseumawe…

1 hari ago

Satlantas Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan Sumur Bor untuk Warga Meunasah Baroh Pascabanjir

ACEH UTARA – Kepedulian Polri terhadap kebutuhan dasar masyarakat pascabencana banjir kembali ditunjukkan oleh Satlantas…

1 hari ago