Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Ahmad Haydar, S. H., M. M, dalam kunker ke wilayah Aceh Timur, Rabu (22/9/21) kemarin telah melakukan serangkaian kegiatan diantaranya mengunjungi momen panen raya jagung.
Demikian kata Kabid Humas Polda Aceh Kombes Pol. Winardy, S. H., S. I. K., M. Si, dalam siaran persnya, Kamis (23/9/21).
Dikatakan Kabid Humas,
Kapolda Aceh bersama rombongannya di sela kunker di Aceh Timur mengunjungi dan turut memanen tanaman jagung bersama Bupati Aceh Timur dan sejumlah pejabat Forkopimda setempat lainnya.
Adapun rombongan Kapolda Aceh terdiri dari Irwasda Polda Aceh Kombes Pol. Drs. Marzuki Ali Basyah, M. M, dan sejumlah PJU Polda Aceh, ucap Kabid Humas lagi.
” Kapolda Aceh sangat mengapresiasi dengan hasil panen jagung tersebut dan ini bisa menjadi salah satu komoditi meningkatkan ketahanan pangan di daerah itu, ” tutup Kabid Humas.
LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menegaskan dukungannya terhadap pembangunan…
LHOKSEUMAWE – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe melaksanakan pendistribusian perdana…
ACEH UTARA – Kepedulian dan sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan oleh Polwan Polres Lhokseumawe melalui program…
LHOKSEUMAWE – Sejumlah personil Polres Lhokseumawe menerima bantuan dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Marzuki…
LHOKSEUMAWE – Dedikasi dan pengorbanan anggota Polri dalam misi kemanusiaan kembali mendapat apresiasi. Kapolres Lhokseumawe…
ACEH UTARA – Kepedulian Polri terhadap kebutuhan dasar masyarakat pascabencana banjir kembali ditunjukkan oleh Satlantas…