LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH memimpin upacara serah terima jabatan (Sertijab) Wakapolres Lhokseumawe, Kabaglog, Kasat Narkoba dan Kapolsek Muara Satu, Sabtu (16/10/2021) pagi.
Adapun Jabatan yang diserah terimakan di lingkungan Polres Lhokseumawe yaitu, Kompol Raja Gunawan, SH, M.M. yang menjabat Wakapolres Lhokseumawe mendapat promosi jabatan menjadi
Ps. kasubdit 1 Ditreskrimum Polda Aceh dan digantikan oleh Kompol Dody Darwinsyah, S.E, M.M yang sebelumnya menjabat sebagai Wakapolres Pidie.
Kabaglog merupakan penambahan jabatan baru di struktur pejabat Polres Lhokseumawe dijabat oleh AKP Hanafiah, S.AG. yang sebelumnya menjabat Kasubag Sarpras yang masuk dibawah struktur Bagsdm.
Kemudian, Muhammad Hadimas, S.Tr.K. sebelumnya Kapolsek Muara satu promosi jabatan menjadi Kasat Narkoba Polres Lhokseumawe yang sebelumnya kosong pasca mutasi pejabat lama Iptu Wisnu Graha Paramarata yang mutasi ke Polda Sumut.
Sementara Kapolsek Muara Satu dijabat oleh Iptu Syahrizal menjabat Kapolsek Geulumpang Baro Polres Pidie.
LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menegaskan dukungannya terhadap pembangunan…
LHOKSEUMAWE – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe melaksanakan pendistribusian perdana…
ACEH UTARA – Kepedulian dan sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan oleh Polwan Polres Lhokseumawe melalui program…
LHOKSEUMAWE – Sejumlah personil Polres Lhokseumawe menerima bantuan dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Marzuki…
LHOKSEUMAWE – Dedikasi dan pengorbanan anggota Polri dalam misi kemanusiaan kembali mendapat apresiasi. Kapolres Lhokseumawe…
ACEH UTARA – Kepedulian Polri terhadap kebutuhan dasar masyarakat pascabencana banjir kembali ditunjukkan oleh Satlantas…