BANDA ACEH – Puluhan masyarakat hari ini, Senin (4/10/21) telah divaksin digerai vaksin Ditpamobvit Polda Aceh bekerja sama dengan Mahasiswa UIN Ar-Raniry, Banda Aceh.
Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Ahmad Haydar, S. H, M. M, melalui Kabid Humas Polda Aceh Kombes Pol. Winardy, S. H., S. I. K., M. Si, mengatakan, kegiatan vaksin itu digelar tadi pagi hingga selesai di Gampong Alue Naga, Banda Aceh.
Sejumlah Pejabat Ditpamobvit Polda Aceh dan pihak mahasiswa UIN Ar-Raniry turut hadir menyaksikan berjalannya kegiatan vaksin itu, sambung Kabid Humas.
” Puluhan masyarakat yang menerima vaksin tersebut berasal dari sejumlah mahasiswa UIN Ar-Raniry sendiri dan masyarakat umum lainnya, ” tukas Kabid Humas lagi.
Sementara vaksinator yang dilibatkan berasal dari nakes Bid Dokkes dan RS Bhayangkara Polda Aceh dan kegiatan itu berlangsung sukses dan lancar, pungkas Kabid Humas.
Aceh Utara – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Polsek Dewantra menggencarkan program pemberdayaan sektor…
Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K., bersama Muspida mengikuti kegiatan video conference peluncuran…
LOKSEUMAWE – Kanit Kamsel Satlantas Polres Lhokseumawe Bripka Resky Adhitama Nasution, S.Sos., M.H., bersama sejumlah…
Lhokseumawe – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Polsek Banda Sakti melaksanakan…
LHOKSEUMAWE – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)…
Lhokseumawe – Polres Lhokseumawe melaksanakan upacara pengukuhan sekaligus peresmian Kantor Satuan Pengamanan Objek Vital (Pamobvit)…