Categories: News

Telah diamankan Seorang warga memiliki Senjata Air Gun jenis Revolver beserta 6 Amunisi

LHOKSEUMAWE Pada hari Sabtu tanggal 30 Maret 2024 sekira pukul 01.00 Wib telah diamankan oleh masyarakat seorang warga yang melakukan pengancaman dan keributan di sebuah warung kopi mobil abenk Kupi di Jalan Samudera Desa Lancang garam Kec.Banda Sakti Kota Lhokseumawe Sabtu 30/03/2024.dini hari

Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto. S. I. K, melalui Kapolsek Banda Sakti IPDA Arizal, SH, mengatakan, personil mendapat informasi dari masyarakat adanya keributan. Langsung terjun ke TKP dan sekitar pukul 01.00 wib di jalan Samudera Desa Lancang Garam Kecamatan Banda Sakti Kota Lhokseumawe pelaku memesan minuman,setelah mengambil minuman tidak membayar, lalu melakukan perbuatan tidak menyenangkan serta mengancam pemilik warkop dan marah-marah dan pada saat diamankan oleh personil Kepolisian sektor Banda Sakti dibadan Sdr Drs. Tgk Diauddin diternukan 1 (satu) pucuk senjata Air Gun jenis Revolver beserta 6 amunisi , pungkasnya.

Berdasarkan informasi dari kepala Desa Lancang Garam Kec. Banda Sakti bahwa Sdr Drs. Tgk.Diauddin Ismail,S.Ag mengalami gangguan kejiwaan,Selanjutnya sdr.Drs.Tgk.Diauddin Ismail diserahkan ke pihak Desa Lancang Garam Kec.Banda Sakti Kota Lhokseumawe dikarenakan tidak ada pihak keluarga yang bersangkutan berdomisili di Kota Lhokseumawe. Sementara Satu pucuk Senjata Airgun beserta 6 butir diamankan ke Polres Lhokseumawe ujanya kapolsek.

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Polsek Muara Dua Gelar Patroli dan Pengamanan Shalat Tarawih untuk Ciptakan Situasi Kondusif

Lhokseumawe – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (harkamtibmas) selama bulan suci Ramadan, personel…

20 jam ago

Propam Polres Lhokseumawe Gelar Gaktiblin di Polsek Jajaran, Tekankan Disiplin dan Kepatuhan

Lhokseumawe – Dalam upaya meningkatkan disiplin dan profesionalisme personel, Sie Propam Polres Lhokseumawe melaksanakan kegiatan…

21 jam ago

Polres Lhokseumawe Gelar Patroli ke Lapas Kelas IIB, Pastikan Situasi Tetap Kondusif

Lhokseumawe – Guna menjaga stabilitas keamanan di wilayah hukumnya, Polres Lhokseumawe melalui Satuan Samapta melaksanakan…

21 jam ago

Polsek Sawang Berbagi Takjil, Ramadan Penuh Berkah di Desa Babah Buloh

Aceh Utara – Bulan Ramadan menjadi momentum untuk berbagi dan mempererat silaturahmi. Polsek Sawang, Polres…

21 jam ago

Ramadan Penuh Berkah, Polres Lhokseumawe Bagikan Takjil dan Himbauan Kamtibmas

Lhokseumawe – Bulan Ramadan menjadi momentum berbagi dan meningkatkan kepedulian sosial. Polres Lhokseumawe melalui Sat…

21 jam ago

Polres Lhokseumawe Kawal Distribusi 577 Paket Makan Bergizi Gratis untuk Siswa

Lhokseumawe – Dalam mendukung kelancaran program nasional, Personel Sat Lantas Polres Lhokseumawe melakukan pengawalan pendistribusian…

2 hari ago