headline

Polsek Muara Satu Gelar Patroli Malam, Jaga Kamtibmas di Desa Blang Pulo

LHOKSEUMAWE – Personel Polsek Muara Satu Polres Lhokseumawe melaksanakan patroli malam untuk mengantisipasi gangguan ketertiban dan keamanan masyarakat (Guantibmas) di wilayah hukum Polsek Muara Satu, Jumat (8/11/2024) malam.

Kegiatan ini dipimpin oleh Bripka Ramli dan Brigadir Teddy Setyadi dengan rute patroli di Desa Blang Pulo, Kecamatan Muara Satu.

Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K melalui Kapolsek Muara satu IPTU Syadli mengatakan, Patroli ini menyasar lokasi-lokasi yang dianggap rawan Guantibmas dan area berkumpulnya masyarakat.

Dalam patroli tersebut, sebut IPTU Syadli, personel Polsek Muara Satu berinteraksi langsung dengan warga, menciptakan suasana harmonis, serta memberikan imbauan agar masyarakat segera melapor jika menemui hal-hal yang mencurigakan atau berpotensi mengganggu ketertiban.

Hasil dari patroli ini adalah terciptanya rasa aman bagi masyarakat sekitar serta peningkatan komunikasi antara warga dan aparat kepolisian dalam menjaga situasi kondusif di lingkungan, pungkasnya.

AddThis Website Tools
Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Muara Satu Patroli Dialogis di Pasar Tradisional

Aceh Utara – Personel Polsek Muara Satu, Polres Lhokseumawe, melaksanakan patroli dialogis di pasar tradisional…

13 jam ago

Patroli Dialogis, Polsek Muara Batu Cegah Gangguan Kamtibmas di Tempat Keramaian

Aceh Utara – Guna menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah hukumnya, personel…

13 jam ago

Sat Pamobvit Polres Lhokseumawe Laksanakan Patroli Wisata, Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Lokasi Keramaian

Lhokseumawe – Dalam rangka mengantisipasi potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (guantibmas), personel Satuan Pengamanan…

13 jam ago

Kapolres Lhokseumawe Jalin Silaturrahmi dan Sinergi dengan Kodim Aceh Utara

Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe yang baru menjabat, AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H., melakukan…

14 jam ago

Kapolres Lhokseumawe Kunjungi Danrem Lilawangsa, Perkuat Sinergi TNI-Polri

Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe yang baru menjabat, AKBP Dr. Ahzan., S.H., S.I.K., M.S.M., M.H melakukan…

14 jam ago

Polwan Tampil Humanis, Amankan Shalat Jumat di Seputaran Kota Lhokseumawe

Lhokseumawe – Suasana Jumat siang di Kota Lhokseumawe tampak berbeda. Sejumlah Polisi Wanita (Polwan) dari…

2 hari ago