Polres

Hut Bhayangkara, Polda Aceh Gelar Tournamen Golf Di Padang Golf Arun Lhokseumawe

 

Tribratanews-polreskhokseumawe.com- Open Turnamen Golf Kapolda Aceh Cup 2016 dalam rangka Hut Bhayangkara Ke–70 akan berlangsung di Padang Golf komplek Arun Batuphat, Lhokseumawe, 30–31 Juli 2016.

Wakil Ketua Panitia, Kompol Moch Isharyadi. F. S.Ik didampingi sekretaris AKP Ahzan menyampaikan, para golfer bisa ambil bagian pada even ini. Ditargetkan sebanyak 150 golfer baik dari Provinsi Aceh atau dari luar daerah mengiluti even ini dengan biaya pendaftaran 250.000 rupiah.

Kelas yang dipertandingkan yakni umum, atlet dan amatir. “Bagi golfer yang ingin berpartisipasi bisa menghubungi ke nomor 085215292005 dan 081269954779. Untuk saat ini yang sudah mendaftar sekitar 50 golfer.

Pihak panitia telah menyediakan hadiah untuk hold in one dua unit mobil Honda Brio. Sedangkan hadiah utama doorprize berupa dua unit sepeda motor.”ujarnya

Ditambahkan, sesuai agenda, open turnamen ini secara resmi akan dibuka Kapolda Aceh Irjen Pol Drs Husein Hamidi. “Tujuan dari kegiatan ini, selain dalam rangka hari bhayangkara juga untuk ajang silaturrahmi para golfer dan mencari bibit golfer handal di Aceh,” Ujar AKP Ahzan (Humas Polres Lhokseumawe/Rmd)

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Kapolsek Dewantara Gerakkan Sektor Pertanian untuk Tingkatkan Ketahanan Pangan

Aceh Utara – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Polsek Dewantra menggencarkan program pemberdayaan sektor…

2 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Bersama Muspida Ikuti Video Conference Peluncuran Gugus Tugas Polri untuk Ketahanan Pangan

Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K., bersama Muspida mengikuti kegiatan video conference peluncuran…

2 hari ago

Polres Lhokseumawe Edukasi Anak Usia Dini Tertib Lalu Lintas Melalui Program “Polisi Sahabat Anak”

LOKSEUMAWE – Kanit Kamsel Satlantas Polres Lhokseumawe Bripka Resky Adhitama Nasution, S.Sos., M.H., bersama sejumlah…

2 hari ago

Polsek Banda Sakti Intensifkan Patroli, Dorong Partisipasi Warga Jaga Keamanan

Lhokseumawe – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Polsek Banda Sakti melaksanakan…

3 hari ago

Patroli Gabungan Polres Lhokseumawe, Upaya Kondusifkan Suasana Pilkada

LHOKSEUMAWE – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)…

3 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Pimpin Upacara Pengukuhan Satuan Pamobvit, Momentum Peresmian Kantor Ditandai Pemotongan Pita

Lhokseumawe – Polres Lhokseumawe melaksanakan upacara pengukuhan sekaligus peresmian Kantor Satuan Pengamanan Objek Vital (Pamobvit)…

3 hari ago