Categories: Shabara

Antisipasi Balap Liar, Polisi Amankan Satu Unit Sepmor Saat patroli Subuh

LHOKSEUMAWE- Antisipasi Balap Liar, Polisi Amankan Satu Unit Sepmor jenis Honda Scopy saat melakukan Patroli Subuh di sekitar Waduk Pusong Kecamatan Banda Sakti Lhokseumawe.” Senin (5/6/2017)

Kapolres Lhokseumawe AKBP Hendri Budiman melalui Kasat Sabhara AKP Fazli mengatakan, dalam rangka mengantisipasi balap liar pihaknya meningkatkan patroli Subuh di wilayah hukum Polres Lhokseumawe, hari ini pihaknya mengerahkan tim sabhara melakukkan patroli di seputaran Kota Lhokseumawe disekitar Jalan Merdeka Barat, Merdeka Timur, Samudra, Darussalam, Iskandar Muda, Cunda, Panggoi, Pusong, Pasee dan  di sekitara Waduk yang rawan akan balap liar.

Lanjutnya, saat patroli di sekitar waduk pusong pihaknya melihat sepeda motor Scopy tanpa plat depan yang diduga bodong,” ujarnya

Sambungnya, ketika dilakukan pemeriksaan pemakai Scopy an. Nazar ( 20 ) tidak dapat menunjukkan bukti surat yang dimiliki, kondisi sepmor tanpa kunci kontak dan hanya dihidupkan dengan kabel. Selain itu kursi jok sepmor juga dalam kondisi rusak dan setelah dibuka jok bagasi terdapat petasan dengan daya ledak yang dapat menimbul gangguan kamtibmas.”ungkap Kasat Sabhara

Kapolsek menambahkan, pihaknya menyerahkan sepmor tersebut ke Pos Sat Lantas Polres Lhokseumawe untuk dilakukan proses hukum lebih lanjut terkait temuan sepmor tanpa surat tersebut.”tegas AKP Fazli

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Kapolsek Dewantara Gerakkan Sektor Pertanian untuk Tingkatkan Ketahanan Pangan

Aceh Utara – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Polsek Dewantra menggencarkan program pemberdayaan sektor…

2 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Bersama Muspida Ikuti Video Conference Peluncuran Gugus Tugas Polri untuk Ketahanan Pangan

Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K., bersama Muspida mengikuti kegiatan video conference peluncuran…

2 hari ago

Polres Lhokseumawe Edukasi Anak Usia Dini Tertib Lalu Lintas Melalui Program “Polisi Sahabat Anak”

LOKSEUMAWE – Kanit Kamsel Satlantas Polres Lhokseumawe Bripka Resky Adhitama Nasution, S.Sos., M.H., bersama sejumlah…

2 hari ago

Polsek Banda Sakti Intensifkan Patroli, Dorong Partisipasi Warga Jaga Keamanan

Lhokseumawe – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Polsek Banda Sakti melaksanakan…

3 hari ago

Patroli Gabungan Polres Lhokseumawe, Upaya Kondusifkan Suasana Pilkada

LHOKSEUMAWE – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)…

3 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Pimpin Upacara Pengukuhan Satuan Pamobvit, Momentum Peresmian Kantor Ditandai Pemotongan Pita

Lhokseumawe – Polres Lhokseumawe melaksanakan upacara pengukuhan sekaligus peresmian Kantor Satuan Pengamanan Objek Vital (Pamobvit)…

3 hari ago