LHOKSEUMAWE – Patroli dialogis, Polisi Bhabinkamtibmas Polsek Kuta Makmur Brigadir Wanda Utami, sambangi masyarakat Desa binaannya guna menyampaikan pesan kamtibmas di Desa Meunasah Menara Kecamatan Kuta Makmur Kabupaten Aceh Utara.
“Tadi pagi kami sambangi Desa Meunasah menara dalam rangka memberikan himbauan kamtibmas kepada masyarakat terkait bahaya narkoba.” ujar Brigadir Wanda kepada tribratanews-tribratanews-reslhokseumawe.aceh.polri.go.id, sabtu pagi (12 /01/2018)
Sementara, Kapolres Lhokseumawe AKBP Hendri Budiman, SH, S.Ik, MH melaui Kapolsek Kuta Makmur Iptu Bustani menyampaikan, dengan patroli dialogis diharapkan Bhabinkatibmas serta masyarakat dapat berkerja sama menjaga kamtibmas di lingkungannya dengan memberikan informasi dan melaporkan kepada pihak kepolisian terkait masalah guantibmas.
Ditambahkan, pihaknya mengharapkan dukungan dan kerja sama masyarakat dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif di wilayah Kuta Makmur.”terangnya
(tribratanews-tribratanews-reslhokseumawe.aceh.polri.go.id/RMD)
LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menegaskan dukungannya terhadap pembangunan…
LHOKSEUMAWE – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe melaksanakan pendistribusian perdana…
ACEH UTARA – Kepedulian dan sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan oleh Polwan Polres Lhokseumawe melalui program…
LHOKSEUMAWE – Sejumlah personil Polres Lhokseumawe menerima bantuan dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Marzuki…
LHOKSEUMAWE – Dedikasi dan pengorbanan anggota Polri dalam misi kemanusiaan kembali mendapat apresiasi. Kapolres Lhokseumawe…
ACEH UTARA – Kepedulian Polri terhadap kebutuhan dasar masyarakat pascabencana banjir kembali ditunjukkan oleh Satlantas…