LHOKSEUMAWE- Puluhan siswa taman kanak-kanak dari TK/RA Miftahul Jannah melakukan kunjungan ke Polsek Blang Mangat resor Lhokseumawe.” Sabtu pagi (13/01/2018).
Pada kesempatan itu, personil Polsek Blang Mangat menjabarkan tentang struktur organisasi Polsek, memperkenalkan seragam atau uniform polisi. Kemudian para siswa TK juga dibawa keliling ruangan kerja untuk melihat para petugas kepolisian bekerja melayani masyarakat.”ujar Kapolres Lhokseumawe AKBP Hendri Budiman, SH, S.Ik, MH melalui Kapolsek Blang Mangat Ipda Iskandar
Selain itu, kepada siswa juga diperkenalkan mobil dinas patroli serta diberikan edukasi tentang tata tertib peraturan dan rambu lalu lintas,” ujar Ipda Iskandar.
“Dengan kegiatan ini diharapkan anak-anak jadi mengenal sosok polisi sebagai pengayom, pelindung dan pelayan masyarakat. Selain itu, anak akan menjadi lebih tertib dan disiplin,”terang Kapolsek Kepada awak media
(tribratanews-polreslholseumawe. com/RMD)
LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menegaskan dukungannya terhadap pembangunan…
LHOKSEUMAWE – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe melaksanakan pendistribusian perdana…
ACEH UTARA – Kepedulian dan sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan oleh Polwan Polres Lhokseumawe melalui program…
LHOKSEUMAWE – Sejumlah personil Polres Lhokseumawe menerima bantuan dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Marzuki…
LHOKSEUMAWE – Dedikasi dan pengorbanan anggota Polri dalam misi kemanusiaan kembali mendapat apresiasi. Kapolres Lhokseumawe…
ACEH UTARA – Kepedulian Polri terhadap kebutuhan dasar masyarakat pascabencana banjir kembali ditunjukkan oleh Satlantas…