Tribrata News, Lhokseumawe- Kapolres Lhokseumawe AKBP Ari Lasta Irawan, S.Ik kunjungi pondok pesantren Misbahul Ulum yang terletak di Desa meuria Paloh Kecamatan Muara Satu Kota Lhokseumawe, Kamis (05/04/2018) pagi
Kapolres Lhokseumawe AKBP Ari Lastra Irawan, S.Ik dalam sambutannya menyebutkan, pihaknya mengunjungi pesantren Misbahul Ulum untuk bersilaturrahmi dengan pimpinan pondok pesanten beserta dengan para santri.
“ saya asal palembang dan baru menjabat sebagai Kapolres Lhokseumawe, tujuan kunjungan ini untuk bersilaturrahmi dan kami berharapkan kerja sama yang baik dengan berbagai elemen masyarakat khususnya dengan para ulama dalam menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah hukum Polres Lhokseumawe,” sebut Kapolsek
Tampak dalam kunjungan tersebut Kapolres Lhokseumawe juga menyerahkan 4 sajadah kepada pengurus yayasan pesantren Misbahul Ulum serta juga tampak menerima cendramata dari pimpinan pesantren DR.Hamdani Khalifah MA
Hadir dalam acara tersebut pejabat humas mabes Polri dan Polda Aceh, unsur TNI, Kapolsek Muara Satu dan Kapolsek Muara Batu, Bhabinsa serta Bhabinkamtibmas setempat.
LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menegaskan dukungannya terhadap pembangunan…
LHOKSEUMAWE – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe melaksanakan pendistribusian perdana…
ACEH UTARA – Kepedulian dan sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan oleh Polwan Polres Lhokseumawe melalui program…
LHOKSEUMAWE – Sejumlah personil Polres Lhokseumawe menerima bantuan dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Marzuki…
LHOKSEUMAWE – Dedikasi dan pengorbanan anggota Polri dalam misi kemanusiaan kembali mendapat apresiasi. Kapolres Lhokseumawe…
ACEH UTARA – Kepedulian Polri terhadap kebutuhan dasar masyarakat pascabencana banjir kembali ditunjukkan oleh Satlantas…