Muara Batu

Satu Unit Rumah di Desa Cot Trueng Ludes Terbakar

Tribrata News, Lhokseumawe- Satu unit rumah berkontruksi kayu ludes terbakar di Jalan Tgk jalil, Dusun timur, Desa Cot Trueng Kecamatan Muara Batu Kab. Aceh Utara, sabtu malam (07/07/2018) pukul 19.15 Wib. Rumah tersebut milik Nursiah (46 tahun) IRT anak tiga.

Kapolres Lhokseumawe AKBP Ari Lasta Irawan, S.Ik melalui Kapolsek Muara Batu Iptu Bukhori Gam Cut menyebutkan, rumah tersebut terbakar dalam keadaan kosong, kebarakaran itu diketahui pertama kali oleh anaknya dan tidak korban dalam kejadian kebakaran tersebut.

“Tindakan awal korban sudah kita lakukan pendataan dan lokasi kebakaran sudah dipasang police Line untuk kepentingan penyidikan dilapangan.”imbuh Kapolsek minggu (08/07/2018) pagi

Kapolsek menjelaskan, saat itu Riska (18 tahun) anak pemilik rumah sedang keluar ke rumah tetangga sebelah, saat kembali riska melihat rumahnya sedang terbakar persisnya di antara ruang tengah bagian atas atap loteng dan
selanjutnya menjalar kebagian dinding rumah hingga ludes terbakar.

“Melihat rumahnya terbakar, Riska langsung memberitahukan kepada warga sekitar rumahnya, namun api semakin membesar dan meludeskan rumah beserta isinya lebih dahulu.”ujar Iptu Bukhori

Api tersebut padam pada Pukul 20.10 Wib, asal api masih dalam penyelidikan dan kerugian ditaksir mencapai 40 juta rupiah.”pungkasnya

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Kapolsek Dewantara Gerakkan Sektor Pertanian untuk Tingkatkan Ketahanan Pangan

Aceh Utara – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Polsek Dewantra menggencarkan program pemberdayaan sektor…

2 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Bersama Muspida Ikuti Video Conference Peluncuran Gugus Tugas Polri untuk Ketahanan Pangan

Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K., bersama Muspida mengikuti kegiatan video conference peluncuran…

2 hari ago

Polres Lhokseumawe Edukasi Anak Usia Dini Tertib Lalu Lintas Melalui Program “Polisi Sahabat Anak”

LOKSEUMAWE – Kanit Kamsel Satlantas Polres Lhokseumawe Bripka Resky Adhitama Nasution, S.Sos., M.H., bersama sejumlah…

2 hari ago

Polsek Banda Sakti Intensifkan Patroli, Dorong Partisipasi Warga Jaga Keamanan

Lhokseumawe – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Polsek Banda Sakti melaksanakan…

3 hari ago

Patroli Gabungan Polres Lhokseumawe, Upaya Kondusifkan Suasana Pilkada

LHOKSEUMAWE – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)…

3 hari ago

Kapolres Lhokseumawe Pimpin Upacara Pengukuhan Satuan Pamobvit, Momentum Peresmian Kantor Ditandai Pemotongan Pita

Lhokseumawe – Polres Lhokseumawe melaksanakan upacara pengukuhan sekaligus peresmian Kantor Satuan Pengamanan Objek Vital (Pamobvit)…

3 hari ago