Bhyangkari Lhokseumawe

Ketua Bhayangkari Lhokseumawe Kunjungi Pos Lebaran

 

Tribrata News,Lhokseumawe – Ketua Bhayangkari Cabang Lhokseumawe Ny. Rinny Ari Lasta dan pengurus Bhayangkari menyambangi para petugas yang sedang berjaga di Pos Pengamanan dan Pos Pelayanan Operasi Ketupat rencong 2019 di wilayah hukum Polres Lhokseumawe, Jumat (31/05/2019).

 

Kunjungan Ketua Bhayangkari Lhokseumawe berserta rombongan kali ini dilakukan sebagai wujud perhatian terhadap para petugas yang sedang memberikan pelayanan dan pengamanan kepada para pemudik dalam rangka merayakan Hari Raya Idul Fitri 1440 H.

Tidak hanya itu Ny Rinny Ari Lasta yang juga istri Kapolres Lhokseumawe tersebut memberikan bingkisan lebaran sebagai bentuk kepedulian kepada para anggota yang sedang bersiaga di Pos masing – masing.

Kunjungan pertama para rombongan diawali dengan mengunjungi Pos Pelayanan yang berada di terminal Bus Tipe A Lhokseumawe. Setelah itu, rombongan melanjutkan kunjungannya dengan menyambangi Pos Pengamanan Samudera dan Dewantara serta dilanjutkan ke Pos Pantau yang berada di puncak gunung salak kilometer 32 jalan KKA perbatasan Aceh Utara dan Bener Meriah

“Ini wujud perhatian Bhayangkari Lhokseumawe terhadap kinerja polri dan intansi terkait dalam menjaga pos pengamanan lebaran 2019 ini.” ujar Ny Rinny kepada awak media

Kepada pemakai jalan agar mentati aturan tata tertib berlalu lintas, jika lelah Pemudik juga bisa memanfaatkan pos lebaran untuk beristrihat demi kesalamatan dijalan.

Saya berharap semoga arus mudik bisa berjalan baik dan lancar, serta petugas semangat memberikan pelayanan kepada pemudik.”pungkasnya

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Kapolres Lhokseumawe Hadiri Peletakan Batu Pertama, Dukung Penuh Pembangunan Sekolah Rakyat

LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menegaskan dukungannya terhadap pembangunan…

19 jam ago

SPPG Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe Distribusikan Perdana Makan Bergizi Gratis ke Sekolah

LHOKSEUMAWE – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe melaksanakan pendistribusian perdana…

19 jam ago

Polwan Peduli Kemanusiaan Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan dan Trauma Healing di SD Negeri 13 Samudera

ACEH UTARA – Kepedulian dan sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan oleh Polwan Polres Lhokseumawe melalui program…

19 jam ago

Personel Polres Lhokseumawe Terdampak Banjir Terima Bantuan Alat Rumah Tangga Dari Kapolda Aceh

LHOKSEUMAWE – Sejumlah personil Polres Lhokseumawe menerima bantuan dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Marzuki…

19 jam ago

Kapolres Lhokseumawe Beri Penghargaan kepada Aipda Maulizar, Pertaruhkan Nyawa Selamatkan Warga Terjebak Banjir

LHOKSEUMAWE – Dedikasi dan pengorbanan anggota Polri dalam misi kemanusiaan kembali mendapat apresiasi. Kapolres Lhokseumawe…

1 hari ago

Satlantas Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan Sumur Bor untuk Warga Meunasah Baroh Pascabanjir

ACEH UTARA – Kepedulian Polri terhadap kebutuhan dasar masyarakat pascabencana banjir kembali ditunjukkan oleh Satlantas…

1 hari ago