LHOKSEUMAWE- Sat Polairud Polres Lhokseumawe serukan maklumat Kapolri kepada sejumlah Pelaut berpatroli menggunakan kapal C3 002 di seputaran peraian wilayah hukum Polres Lhokseumawe, Minggu (22/03/2020).
Kapolres Lhokseumawe AKBP Ari Lasta Irawan, S.Ik melalui Kasat Polairud menyebutkan, patroli dilakukan dalam rangka membagikan dan menyerukan Maklumat Kapolri kepada Nelayan guna untuk dipatuhi dalam rangka cegah penyebaran virus covid-19.
Selain itu, kita juga melakukan patroli dialogis kepada masyarakat nelayan di tempat keramaian seperti tangkahan Nelayan dan warung kopi dipesisir pantai.
“Kita imbau masyarakat Nelayan untuk mengurangi aktivitas yang berlebihan diluar rumah, selalu menggunakan masker/pelindung wajah, meningkatkan kebersihan diri dan lingkungan” pungkasnya
Aceh Utara – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Polsek Dewantra menggencarkan program pemberdayaan sektor…
Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K., bersama Muspida mengikuti kegiatan video conference peluncuran…
LOKSEUMAWE – Kanit Kamsel Satlantas Polres Lhokseumawe Bripka Resky Adhitama Nasution, S.Sos., M.H., bersama sejumlah…
Lhokseumawe – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Polsek Banda Sakti melaksanakan…
LHOKSEUMAWE – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)…
Lhokseumawe – Polres Lhokseumawe melaksanakan upacara pengukuhan sekaligus peresmian Kantor Satuan Pengamanan Objek Vital (Pamobvit)…