LHOKSEUMAWE- Polisi Sektor Geurudong Pase bersama TNI, petugas kesehatan, kepala Desa dan warga bersinergi gotong royong di Mesjid AL-Ansyar dalam rangka pencegahan penyebaran virus Covid-19, rabu (01/04/2020) pagi.
Kapolres Lhokseumawe AKBP Ari Lasta Irawan, S.Ik melalui Kasubsektor Geurudong pase IPTU Tukiman menyebutkan, gotong royong dilakukan dengan menggunakan penyemprotan desinfektan dilingkungan Mesjid.
“Penyemprotan tersebut dapat menstrelisasi lingkungan mesjid dari wabah penyakit khususnya pencegahan penyebarannvirus covid-19″pungkasnya.
LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menegaskan dukungannya terhadap pembangunan…
LHOKSEUMAWE – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe melaksanakan pendistribusian perdana…
ACEH UTARA – Kepedulian dan sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan oleh Polwan Polres Lhokseumawe melalui program…
LHOKSEUMAWE – Sejumlah personil Polres Lhokseumawe menerima bantuan dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Marzuki…
LHOKSEUMAWE – Dedikasi dan pengorbanan anggota Polri dalam misi kemanusiaan kembali mendapat apresiasi. Kapolres Lhokseumawe…
ACEH UTARA – Kepedulian Polri terhadap kebutuhan dasar masyarakat pascabencana banjir kembali ditunjukkan oleh Satlantas…