LHOKSEUMAWE – Polres Lhokseumawe rutin melakukan perawatan terhadap mobil rantis water cannon agar siap digunakan saat menghadang massa dan memadamkan api saat demo berlangsung.
Pihak kepolisian mengandalkan mobil rantis water canon ini untuuk membubarkan pendemo di saat kondisi sudah tak lagi kondusif.
Kepada tribrata news, Briptu Salman alfarasi salah satu tekhnisi mobil water canon mengatakan, mobil water canon tersebut rutin dilakukan perawatan agat kekuatannya prima khususnya perawatan pada penyemprotan water canon, ujarnya rabu (29/07/2020) sore.
Lanjutnya, mobil water cannon ini memiliki kemampuan untuk menyemburkan air dengan kekuatan tinggi untuk membubarkan massa pendemo.
Salman menjelaskan, bagian atap, tepatnya di bagian atas pengemudi, terdapat dua alat penyemprot air. Alat penyemprot ini dikendalikan dari dalam kabin yang mampu menampung lima orang.
Mobil water cannon Daejicar ini diimpor dari Korea Selatan, beratnya sekitat 16 ton, kemampuan alat semprotnya mampu menjangkau hingga 70 meter. Sementara kapasitas tangki airnya, mencapai 6.500 liter”pungkasnya.
Aceh Utara – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Polsek Dewantra menggencarkan program pemberdayaan sektor…
Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K., bersama Muspida mengikuti kegiatan video conference peluncuran…
LOKSEUMAWE – Kanit Kamsel Satlantas Polres Lhokseumawe Bripka Resky Adhitama Nasution, S.Sos., M.H., bersama sejumlah…
Lhokseumawe – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Polsek Banda Sakti melaksanakan…
LHOKSEUMAWE – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)…
Lhokseumawe – Polres Lhokseumawe melaksanakan upacara pengukuhan sekaligus peresmian Kantor Satuan Pengamanan Objek Vital (Pamobvit)…