LHOKSEUMAWE – Patroli dialogis, Polsek Blang Mangat Sosialisasi Adaptasi Kebiasaan Baru kepada sejumlah warga yang beraktivitas di malam hari di kawasan Blang Mangat, Kota Lhokseumawe, selasa (11/08/2020) malam.
Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto, S.IK, MH melalui Kapolsek Blang Mangat Ipda Fakhrurrazi, S.Si mengatkan, pihaknya meningkatkan patroli dialogis dan himbauan kamtibmas di wilkum Kec.Blang Mangat Kota Lhoksemawe dalam rangka mensosialisasikan adaptasi kebiasaan baru.
“Hari ini ada dua personil yang dikerahkan dipusat keramaian pada malam hari seperti cafe dan pertokoan serta tempat keramaian lainnya”ujarnya.
Harapannya masyarakat dapat meningkatkan desiplin dalam mematuhi protokol kesehatan covid-19 dengan memakai masker, sering cuci tangan pakai sabun serta menjaga jarak 1-2 meter.
“Jika kita mengalami sakit demam dan batuk, segeralah memeriksakan diri terutama mengecek suhu tubuh mengantisipasi penyebaran Virus Covid-19″pungkasnya.
LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menegaskan dukungannya terhadap pembangunan…
LHOKSEUMAWE – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe melaksanakan pendistribusian perdana…
ACEH UTARA – Kepedulian dan sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan oleh Polwan Polres Lhokseumawe melalui program…
LHOKSEUMAWE – Sejumlah personil Polres Lhokseumawe menerima bantuan dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Marzuki…
LHOKSEUMAWE – Dedikasi dan pengorbanan anggota Polri dalam misi kemanusiaan kembali mendapat apresiasi. Kapolres Lhokseumawe…
ACEH UTARA – Kepedulian Polri terhadap kebutuhan dasar masyarakat pascabencana banjir kembali ditunjukkan oleh Satlantas…