Polres

Polres Lhokseumawe Terus Gelorakan Program Jum’at Barokah

 

LHOKSEUMAWE – Polres Lhokseumawe terus menggelorakan Program Jum’at baroqah dengan memberikan nasi kotak kepada masyarakat atau jamaah yang pulang setelah melaksanakan ibadah sholat Jum’at.

Program ini sudah berlangsung beberapa bulan disejumlah rumah makan, kali ini berlangsung di rumah makan Nasi Soto Hijrah di Jalan Medan – Banda aceh panggoi kec. Muara dua, Kota Lhokseumawe, Jum,at (21/08/2020) siang.

Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto, S.IK, MH melalui Wakapolres Lhokseumawe Kompol Ahzan, SH, S.IK, MSM menyebutkan, kegiatan Jum’at barokah Polres Lhokseumawe ini rutin dilaksanakan setiap jum’at dengan membagikan nasi kotak setelah atau bakda jumat.

“Ratusan nasi kotak dibagikan setiap bakda jum’at kepada masyarakat atau jemaah yang keluar dari mesjid”ujarnya.

Program Jum’at barokah ini terus digelorakan dan sudah berlangsung beberapa bulan serta akan digalakkan terus kedepan.

Hari ini ada 300 kotak nasi yang kita siapkan di rumah makan Soto Hijrah untuk masyarakat setempat, imbuhnya.

“Ditengah pandemi covid-19, kami harapan kami masyarakat patuh terhadap anjuran pemerintah tentang pencegahan covid, pemakaian masker hukumnya wajib, mudah-mudahan kita semua terbebas dari virus corona”pungkas Kompol Ahzan

Redaksi Tribratanews

Recent Posts

Kapolres Lhokseumawe Hadiri Peletakan Batu Pertama, Dukung Penuh Pembangunan Sekolah Rakyat

LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menegaskan dukungannya terhadap pembangunan…

12 jam ago

SPPG Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe Distribusikan Perdana Makan Bergizi Gratis ke Sekolah

LHOKSEUMAWE – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe melaksanakan pendistribusian perdana…

12 jam ago

Polwan Peduli Kemanusiaan Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan dan Trauma Healing di SD Negeri 13 Samudera

ACEH UTARA – Kepedulian dan sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan oleh Polwan Polres Lhokseumawe melalui program…

12 jam ago

Personel Polres Lhokseumawe Terdampak Banjir Terima Bantuan Alat Rumah Tangga Dari Kapolda Aceh

LHOKSEUMAWE – Sejumlah personil Polres Lhokseumawe menerima bantuan dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Marzuki…

12 jam ago

Kapolres Lhokseumawe Beri Penghargaan kepada Aipda Maulizar, Pertaruhkan Nyawa Selamatkan Warga Terjebak Banjir

LHOKSEUMAWE – Dedikasi dan pengorbanan anggota Polri dalam misi kemanusiaan kembali mendapat apresiasi. Kapolres Lhokseumawe…

19 jam ago

Satlantas Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan Sumur Bor untuk Warga Meunasah Baroh Pascabanjir

ACEH UTARA – Kepedulian Polri terhadap kebutuhan dasar masyarakat pascabencana banjir kembali ditunjukkan oleh Satlantas…

20 jam ago