LHOKSEUMAWE – Polsek Sub Sektor Gereudong Pase, Polres Lhokseumawe mengawal penyaluran bantuan kepada fakir miskin, Senin (16/11/2020), bantuan tersebut merupakan dari Dinas Sosial Aceh Utara.
Kapolres Lhokseumawe, AKBP Eko Hartanto, SIk, MH melalui Kepala Kepolisian Sub Sektor Gereudong Pase, Iptu Tukiman mengatakan, penyaluran bantuan dimaksud berlangsung di Desa Darussalam.
Selain itu, turut hadir Camat Gereudong Pase, Azhari Ssos dan Danramil 27 Geuredong Pase Kapten Lisker Malau serta Bhabinkamtibmas Bripka Iskandar.
Lanjutnya, dalam penyaluran bantuan sosial itu diterima oleh 76 Kepala Keluarga (KK), masing – masing mendapatkan 10 kilogram beras, 2 liter minyak goreng Bimoli dan 2 kilogram gula pasir.
Iptu Tukiman menambahkan, pihaknya berharap bantuan yang telah disalurkan tersebut dapat bermanfaat. Terlebih lagi, di saat masa pandemi Covid – 19 seperti sekarang ini. “Mudah – mudahan dapat bermanfaat,” Ka Polsub Sektor Gereudong Pase.
LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menegaskan dukungannya terhadap pembangunan…
LHOKSEUMAWE – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe melaksanakan pendistribusian perdana…
ACEH UTARA – Kepedulian dan sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan oleh Polwan Polres Lhokseumawe melalui program…
LHOKSEUMAWE – Sejumlah personil Polres Lhokseumawe menerima bantuan dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Marzuki…
LHOKSEUMAWE – Dedikasi dan pengorbanan anggota Polri dalam misi kemanusiaan kembali mendapat apresiasi. Kapolres Lhokseumawe…
ACEH UTARA – Kepedulian Polri terhadap kebutuhan dasar masyarakat pascabencana banjir kembali ditunjukkan oleh Satlantas…