Lhokseumawe – Polsek Muara Satu Kota Lhokseumawe gelar Gotong Royong di Wilayah Hukum Polsek setempat, hal tersebut sebagai bentuk kebersamaan personil dan kepedulian Polri terhadap kebersihan lingkungan.
Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto, SIk, MH., melalui Kapolsek Muara Satu, Ipda Muhammad Hadimas, mengatakan, personil Polsek muara satu gelar gotong royong bersama di sejumlah tempat di wilayah hukum setempat.
Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian polisi terhadap kebersihan lingkungan serta penerapan pola hidup sehat dan bersih. Gotong dilakukan di beberapa titik di lingkungan sekitar wilayah hukum polsek muara satu.
Kata Kapolsek, menjaga kebersihan lingkungan sangat penting untuk mewujudkan hidup sehat.” dari itu mari kita jaga kebersihan lingkungan kita agar kita terhindar dari berbagai wabah penyakit termasuk Covid-19″ demikian ajak Kapolsek.
LHOKSEUMAWE – Guna menciptakan rasa aman dan menjaga ketertiban, tiga personel Sat Pol Airud Polres…
LHOKSEUMAWE – Dalam upaya mendekatkan diri dengan masyarakat sejak usia dini, Polsek Blang Mangat melaksanakan…
Lhokseumawe – Personil Sat Tahti Polres Lhokseumawe kembali melaksanakan kegiatan rutin bimbingan rohani kepada para…
Lhokseumawe – Wakapolda Aceh, Brigjen Pol. Misbahul Munauwar, S.H., bersama rombongan melakukan kunjungan ke kantor…
Aceh Utara – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Polsek Dewantra menggencarkan program pemberdayaan sektor…
Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K., bersama Muspida mengikuti kegiatan video conference peluncuran…