LHOKSEUMAWE – Satbinmas Polres Lhokseumawe melakukan kegiatan Saweu Dayah Madinatuddiniyah Babul Huda di Desa Padang Sakti, Kec Muara Satu, Kota Lhokseumawe, Jum’at (12/02/2021) pagi.
Kapolres Lhokseimawe AKBP Eko Hartanto, S.I.K, M.H melalui Kasat Binmas AKP Fazli mengatakan, kegiatan tersebut bertujuan mempererat silaturrahmi Polres Lhokseumawe dengan pihak Dayah Madinatuddiniyah Babul Huda.
Dalam kesempatan tersebut kita juga Memberikan himbauan (binluh) terkait pendesiplinan protokol kesehatan serta memberikan masker gratis kepada santri.
“Kami berharap dengan kunjungan ini tercipta hubungan dan komunikasi yang harmonis dan baik antara Polri dengan pimpinan dayah dan santri”pungkasnya.
LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H menegaskan dukungannya terhadap pembangunan…
LHOKSEUMAWE – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Lhokseumawe melaksanakan pendistribusian perdana…
ACEH UTARA – Kepedulian dan sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan oleh Polwan Polres Lhokseumawe melalui program…
LHOKSEUMAWE – Sejumlah personil Polres Lhokseumawe menerima bantuan dari Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Marzuki…
LHOKSEUMAWE – Dedikasi dan pengorbanan anggota Polri dalam misi kemanusiaan kembali mendapat apresiasi. Kapolres Lhokseumawe…
ACEH UTARA – Kepedulian Polri terhadap kebutuhan dasar masyarakat pascabencana banjir kembali ditunjukkan oleh Satlantas…