LHOKSEUMAWE – Saweu Keude Kupi, Personil Polsek sawang melakukan patroli dialogis berinteraksi langsung dengan masyarakat setempat, senin (22/4/2024) malam.
Dalam suasana yang penuh kehangatan, tampak percakapan antara warga dan Polisi tengah berlangsung, mulai dari pembahasan tentang kamtibmas hingga isu sosial lainnya.
Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K melalui Kapolsek Sawang IPTU Slamet Rizki menyebutkan, Polisi memberikan perhatian khusus untuk berinteraksi dengan warga dengan Sawue Keude Kupi.
Momen ini akan membangun hubungan silaturrahmi yang lebih baik, serta personil dapat mendengarkan langsung masukan dan kebutuhan pemuda dan masyarakat, ungkapnya.
Lhokseumawe – Personel Polsek Kuta Makmur melaksanakan pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas di sekitar…
Lhokseumawe – Guna memastikan keamanan dan kenyamanan masyarakat selama bulan suci Ramadan 1446 H, personel…
Lhokseumawe – Personel Sat Lantas Polres Lhokseumawe melaksanakan pengawalan pendistribusian Makan Bergizi Gratis (MBG) dari…
Lhokseumawe – Bulan suci Ramadan, Sat Binmas Polres Lhokseumawe melaksanakan kegiatan sosial dengan membagikan takjil…
Lhokseumawe – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban, personel Satsamapta Polres Lhokseumawe melaksanakan patroli malam…
Aceh Utara – Dalam semangat berbagi di bulan suci Ramadhan 1446 H, Polsek Syamtalira Bayu…