Lantas

Bentuk Solidaritas dan Sinergitas, Polres Lhokseumawe Layani Pembuatan SIM 32 Prajurit TNI

LHOKSEUMAWE – Satuan Lalu lintas Polres Lhokseumawe memberikan pelayanan surat izin mengemudi (SIM) bagi 32 prajurit TNI dari Datesemen Arhanud rudal 001/CSBY dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Lantas Bhayangkara ke-65 yang berlangsung di Mapolres Lhokseumawe, sabtu (05/09/2020). Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK melalui Kasat Lantas AKP Radhika …

Selengkapnya

Satlantas Polres Lhokseumawe Salurkan Bantuan ke Dayah

LHOKSEUMAWE – Personil Satlantas Polres Lhokseumawe, menyalurkan bantuan Dirlantas Polda Aceh ke Dayah Darul Ulum Gampong Munasah Beunot, Kec. Syamtalira Bayu, Aceh Utara, Rabu (02/09/2020). Adapun bentuk bantuan berupa bahan bangunan, seperti seng, atap, triplek serta semen agar bilik dayah itu yang terbakar beberapa hari lalu bisa dibangun kembali. Bantuan …

Selengkapnya

Polres Lhokseumawe Bagikan Nasi Bungkus Kepada Buruh di Masa Pandemi

  LHOKSEUMAWE- Personil Satlantas Polres Lhokseumawe membagikan puluhan nasi bungkus kepada buruh bongkar muat di kawasan terminal bongkar muat kandang Kec. Muara dua, Kota Lhokseumawe, rabu (12/08/2020). Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto, S.IK, MH melalui Kasatlantas Polres Lhokseumawe, AKP Radhika Angga Rista, S.IK mengatakan, ada dua puluh Nasi bungkus makan …

Selengkapnya

Satlantas Polres Lhokseumawe Genjarkan Razia Knelpot Racing

  LHOKSEUMAWE – Satlantas Polres Lhokseumawe sedang gencar melakukan razia motor yang menggunakan knelpot racing. Selama ini banyak dikeluhkan oleh warga, karena menimbulkan kebisingan. Untuk menertibkan motor yang menggunakan knelpot racing. Satlantas menggelar razia di sejumlah titik dan berhasil diamankan 30 motor yang sudah dimodifikasi, termasuk yang menggunakan knelpot racing. …

Selengkapnya

Satlantas Bagikan Nasi Bungkus Kepada Pangendara Becak

  LHOKSEUMAWE- Personil Satlantas Polres Lhokseumawe membagikan puluhan nasi bungkus kepada pengendara becak di sejumlah pangkalan becak di kawasan dalam Kec. Banda Sakti, Kota Lhokseumawe, senin (10/08/2020). Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto, S.IK, MH melalui kata Kasatlantas Polres Lhokseumawe, AKP Radhika Angga Rista, S.IK mengatakan, selaian membagikan nasi bungkus, pihaknya …

Selengkapnya

Operasi Patuh Seulawah-2020, Polres Lhokseumawe Siapkan Hadiah Undian

LHOKSEUMAWE- Polres Lhokseumawe mulai melaksanakan operasi patuh seulawah tahun 2020 di wilayah hukum Polres Lhokseumawe. Sebelumnya, Polres Lhokseumawe melaksanakan apel gelar pasukan Operasi patuh-2020 yang berlangsung di Mapolres Lhokseumawe, kamis (23/07/2020) sore. Pelaksanaan operasi patuh Seulawah-2020 ini dimulai pada hari kamis tanggal 23 Juli 2020 sampai 5 Agustus 2020. Kapolres …

Selengkapnya

Polantas Sosialisasi Protokol Kesehatan Covid-19 di Pasar Ikan Lhokseumawe

LHOKSEUMAWE- Personel Satlantas Polres Lhokseumawe melakukan sosialisasi penerapan protokol Kesehatan di Pasar Pelelangan Ikan, Lhokseumawe, Aceh. Jumat (26/6/2020). Sosialisasi protokol kesehatan meliputi penerapan jaga jarak (physical distancing), penggunaan masker dan mencuci tangan. “kepada pedagang pelelangan ikan itu guna meningkatkan kesadaran dan mengajak pedagang bersama-sama memutus rantai penyebaran covid-19″ujar Kapolres Lhokseumawe …

Selengkapnya

Polantas Lhokseumawe Sumbang APD Pelindung Wajah Kepada TIM Medis RSUCM

  LHOKSEUMAWE- Polisi Satuan Lalu Lintas (Polantas) Polres Lhokseumawe menyumbang sejumlah alat peliding diri (APD) berupa pelindung wajah (topi proteksi) untuk tim medis yang menangani pasien Coronavirus Disease (Covid-19) di Rumah Sakit Umum Cut Meutia (RSUCM) Aceh Utara, Selasa (14/4/2020). Amatan Tribrata News, face masker tersebut diberikan langsung kepada tim …

Selengkapnya

Cegah Covid-19, Polantas Lhokseumawe Periksa Suhu Badan Pengguna Jalan

  LHOKSEUMAWE- Personil Polantas melakukan pemeriksaan suhu tubuh para pengguna jalan baik pengemudi sepeda motor dan mobil, penumpang sepeda motor serta pengemudi dan penumpang kendaraan pribadi maupun angkutan umum yang berlangsung di depan Poslantas Cunda Jalan Medan-Banda Aceh, Kecamatan Muara Dua, Kota Lhokseumawe. Kapolres Lhokseumawe AKBP Ari Lasta Irawan, S.I.K …

Selengkapnya