Lhokseumawe – Guna memastikan keamanan dan keselamatan para tahanan serta kesiapsiagaan petugas jaga, serah terima piket fungsi dan pengecekan jumlah serta kondisi tahanan dilaksanakan di Rumah Tahanan Polres Lhokseumawe, Senin (14/4/2025) malam. Kegiatan tersebut dipimpin oleh Perwira Pengawas (Pawas) IPTU Wahyudi, S.Sos dan diikuti oleh personel piket fungsi yang bertugas …
SelengkapnyaLangkah Peduli AKBP Dr. Ahzan kepada Personel yang Sakit, Dokkes Polres Lhokseumawe Lakukan Pengecekan Kesehatan
Lhokseumawe – Wujud kepedulian pimpinan terhadap anggotanya yang sedang sakit kembali ditunjukkan oleh Kapolres Lhokseumawe, AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H. Melalui Seksi Dokkes, pihaknya menugaskan tim kesehatan untuk melakukan pengecekan langsung terhadap kondisi personel yang tengah menjalani masa pemulihan di rumah, Selasa (15/4/2025). Personel tersebut Saat dikunjungi …
SelengkapnyaCegah Guantibmas, Polres Lhokseumawe Gencarkan Patroli Perintis Presisi di Titik Rawan
Lhokseumawe – Dalam upaya menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat, enam personel Satsamapta Polres Lhokseumawe melaksanakan Patroli Perintis Presisi di sejumlah titik rawan gangguan Kamtibmas (Guantibmas), Minggu (13/4/2025) malam. Patroli ini menyasar lokasi-lokasi yang rawan terjadinya kriminalitas dan menjadi pusat aktivitas masyarakat di malam hari. Kehadiran personel kepolisian di …
SelengkapnyaPolisi Saweu Sikula, Satlantas Polres Lhokseumawe Tanamkan Budaya Tertib Lalu Lintas di SMP Negeri 5
Lhokseumawe – Upaya menanamkan budaya tertib berlalu lintas sejak usia dini terus digencarkan oleh Satuan Lalu Lintas Polres Lhokseumawe. Salah satunya melalui program Polisi Saweu Sikula di SMP Negeri 5 Lhokseumawe, senin (14/4/2025) pagi. Kegiatan ini dipimpin Kanit Kamsel Satlantas Polres Lhokseumawe, IPTU M. Nazarullah, S.H., dan bertindak sebagai pembina …
SelengkapnyaSatlantas Polres Lhokseumawe Gelar Penyuluhan Keliling di Simpang Lestari, Sasar Pengguna Jalan
Lhokseumawe – Dalam rangka meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya tertib berlalu lintas, personel Unit Kamsel Satlantas Polres Lhokseumawe melaksanakan kegiatan Penyuluhan Keliling (Meupep-pep) dengan menyasar para pengguna jalan yang melintas di kawasan Simpang Lestari, Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe, senin (14/4/2025) pagi. Dalam pelaksanaannya, personel memberikan imbauan langsung kepada masyarakat …
SelengkapnyaPolsek Banda Sakti Kawal Penyaluran 1.114 Porsi Makanan Bergizi di Hagu Teungoh
Lhokseumawe – Sebagai wujud sinergi mendukung program nasional, Polsek Banda Sakti melakukan pengawalan dan pemantauan kegiatan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) dari Badan Gizi Nasional (BGN) yang berlangsung di Desa Hagu Teungoh, Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe, Senin (14/4/2025) pagi. Kegiatan MBG hari ini menyasar enam sekolah dengan total penerima …
SelengkapnyaKapolsek Muara Dua Monitoring Penyaluran 1.472 Porsi Makan Bergizi Gratis untuk Siswa Sekolah
Lhokseumawe – Kapolsek Muara Dua, Ipda Roni, SH., melakukan monitoring langsung kegiatan penyaluran Program Makan Bergizi Gratis (MBG) dari Badan Gizi Nasional (BGN) kepada para siswa dan siswi di sejumlah sekolah dalam wilayah hukum Polsek Muara Dua, Senin (14/4/2025) pagi. Kegiatan yang dimulai pagi ini turut dihadiri oleh Batuud Posramil …
SelengkapnyaAKBP Dr. Ahzan Tegaskan Komitmen Berikan Yang Terbaik Untuk Aceh Utara dan Lhokseumawe
Lhokseumawe – Kapolres Lhokseumawe yang baru, AKBP Dr. Ahzan, S.H., S.I.K., M.S.M., M.H, menyampaikan komitmennya untuk memberikan yang terbaik bagi masyarakat Aceh Utara dan Kota Lhokseumawe. Hal ini ia ungkapkan dalam acara pisah sambut yang berlangsung di Pendopo Bupati Aceh Utara, Sabtu malam, yang turut dihadiri oleh jajaran Forkopimda setempat. …
SelengkapnyaPolisi Cek Harga Sembako di Pasar Pusong Lhokseumawe, Harga dan Stok Masih Stabil
Lhokseumawe – Dalam rangka menjaga stabilitas harga dan ketersediaan kebutuhan pokok masyarakat, personel Polsek Banda Sakti Polres Lhokseumawe melaksanakan kegiatan pengecekan harga sembako di Pasar Pusong, Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe, Minggu (13/4/2025) malam. Kegiatan ini dilakukan oleh Brigadir M Ichsan yang langsung turun ke lapangan untuk memantau perkembangan harga …
SelengkapnyaPatroli Perintis Presisi Cegah Aksi Premanisme, Polres Lhokseumawe Wujudkan Situasi Aman dan Kondusif
Lhokseumawe – Guna menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif serta mencegah terjadinya aksi premanisme, Satsamapta Polres Lhokseumawe melaksanakan kegiatan Patroli Perintis Presisi, sabtu (12/4/2025) malam. Sebanyak enam personel dikerahkan dalam kegiatan patroli ini. Sasaran utama adalah titik-titik rawan gangguan keamanan di wilayah hukum Polres Lhokseumawe, khususnya lokasi kegiatan …
Selengkapnya