Kamis, 21 November 2024

Arsip Tag: bantuan

Polsub Sektor Muara Dua Ringankan Beban Ekonomi Warga Terdampak Covid-19

LHOKSEUMAWE- Kepolisian Sub Sektor Muara Dua, Polres Lhokseumawe membantu meringankan beban ekonomi warganya yang tedampak Covid-19 dengan membagikan paket Sembilan bahan pokok (Sembako), Selasa (17/11/2020). Kapolres Lhokseumawe, AKBP Eko Hartanto, SIk, MH melalui Ka Sub Sektor Muara Dua, Ipda Slamet Rezeky mengatakan, pembagian sembako tersebut berlangsung di Desa Meunasah Mee, …

Selengkapnya

Polsek Meurah Mulia Berbagi Sembako Kepada Lansia

LHOKSEUMAWE- Polsek Meurah Mulia Polres Lhokseumawe menyerahkan bantuan sembako kepada fakir miskin lanjut usia (Lansia), kamis (23/4/2020). Bantuan tersebut diserahkan Ka SPKT  Polsek Meurah Mulia Aipda Muhammad Said, Bhabinkamtibmas Polsek Meurah Mulia Brigadir Marzuki dan Brigadir Haikal Bihikmi bagi fakir miskin lansia di Gampong Pulo Blang Kecamatan Meurah Mulia Kabupaten …

Selengkapnya

Warga Apresiasi Bantuan Polsek Blang Mangat untuk Fakir Miskin Desa Alue Lim

LHOKSEUMAWE- Warga apresiasi bantuan Polsek Blang Mangat Polres Lhokseumawe dengan menyerahkan bantuan sembako kepada masyarakat miskin, rabu (23/4/2020). Kali ini, Polsek Blang Mangat menyerahan sembako bagi masyarakat miskin di Desa Alue lim, Kecamatan Blang Mangat, Kota Lhokseumawe. ’Kami apresiasi upaya jajaran Polsek Blang mangat yang memberikan perhatiannya kepada fakir miskin …

Selengkapnya

Polsek Dewantara Kawal Pembagian Sembako dari Mercy-USA

  LHOKSEUMAWE- Polsek Dewantara kawal penyaluran sembako jelang Puasa Ramadhan yang berasal dari Donatur International Non Government Organization ( INGO) Mercy-USA for aid and Development yang diserahkan oleh lembaga Iftar dan Fitra, senin (20/04/2020). Penyerahan paket tersebut dihadiri Kapolsek Dewantara, Geuchik bangka jaya dan Nurainun yusuf Selaku Mercy-USA vice country …

Selengkapnya

Kapolsek Meurah Mulia Bantu Korban Kebakaran Desa Menye

TribrataNews, Lhokseumawe- Kepala Kepolisian Sektor Meurah Mulia, menyerahkan bantuan sembilan bahan pokok (Sembako) untuk masa panik kepada masyarakat korban musibah kebakaran di Desa Menye Peut, Kecamatan Meurah Mulia, Kabupaten Aceh Utara, Selasa 3 April 2018, sekira pukul 12.30 WIB, dini hari. Kapolres Lhokseumawe, AKBP Ari Lasta Irawan melalui Kapolsek Meurah …

Selengkapnya