Selasa, 13 Januari 2026

Arsip Tag: Bhabinkamtibmas Polres Lhokseumawe

Antisipasi Penyelewengan Bhabinkamtibmas Pantau Pembagian Rastra

Lhokseumawe – Bhabinkamtibmas Desa Sawang Polsek Sawang Polres Lhokseumawe Brigadir Fauzan melakukan pengawasan terhadap penyaluran Rastra ( Beras Sejahtera ) yang dulu dikenal dengan Raskin di Desa Sawang Kecamatan Sawang, Kabupaten Aceh Utara Wilayah hukum Polres Lhokseumawe.” Rabu (11/10/2017). Pembagian Rastra untuk keluarga prasejahtera merupakan program pemerintah yang diperuntukkan kepada …

Selengkapnya

Bhabinkamtibmas Polsek Kuta Makmur Peduli Lansia

Lhokseumawe- Polisi peduli lansia ditunjukkan Brigadir Wanda Utami Bhabinkamtibmas Kuta Makmur dengan menyapa lansia saat melakukan sambang di Desa Dayah Meunara Kecamatan Kuta Makmur Kabupaten Aceh Utara wilayah hukum Polres Lhokseumawe. ” selasa (10/10/2017). Tidak nampak sikap canggung dari Brigadir Wanda Utami menyapa dan berbincang dengan lansia yang sedang berkumpul …

Selengkapnya

Sambang Sawah, Bhabinkatibmas Polsek Nisam Kunjungi Petani Padi

Lhokseumawe – Sebagai pilar Polri dalam memilihara kamtibmas di desa, seorang Bhabinkamtibmas dituntut untuk mampu memahami dan peduli di lingkungan desa binaannya. Tugas Bhabinkamtibmas menjadi berat karna harus ada saat dibutuhkan kapanpun dan dimanapun. Bhabinkamtibmas juga harus dekat dengan warganya. Sosok Bhabinkamtibmas haruslah menjadi teladan dalam bersikap dan berbuat. Tak …

Selengkapnya

Bhabinkamtibmas Selesaikan Perselisihan Pemotongan Padi Dengan Traktor

LHOKSEUMAWE- Bhabinkamtibmas Polsek Syamtalira Bayu Bripka Herriady berhasil selesaikan perselisihan masyarakat dengan pemilik sawang di perbatasan gampong Glong, Pulo Blang Mangat dan Garot Kecamatan Syamtalira Bayu Kabupaten Aceh utara wilayah hukum Polres Lhokseumawe.” sabtu (8/7/2017) pukul 14.20 WIB Kapolres Lhokseumawe AKBP Hendri Budiman, SH, S.Ik, MH Kapolsek Syamtalri Bayu IPDA …

Selengkapnya

Penutupan YSC Gerakan Pramuka, Bhabinkamtibmas Serahkan Trofi

tribratanews-tribratanews-reslhokseumawe.aceh.polri.go.id- Bhabinkamtibmas Polsek Muara Batu Bripka Taufik mewakili Kapolsek Muara Batu menyerahkan Trofi kepada salah satu pelajar di acara penutupan Youth Scout Competetion Gerakan Pramuka Gugus depan 02.301-02.302 pakain SMAN 1 Muara Batu Kwartir Cabang Aceh Utara.”minggu sore (23/4/2017) Kapolres Lhokseumawe AKBP Hendri Budiman melalui Kapolsek Muara Batu AKP Nasir …

Selengkapnya