Arsip Tag: Cegah covid-19

Cegah Gangguan Kamtibmas, Polres Lhokseumawe Tingkatkan Patroli Dialogis Malam Hari

LHOKSEUMAWE – Jajaran Polres Lhokseumawe meningkatkan patroli malam hari, kegiatan ini merupakan kesiapsiagaan dan kewaspadaan dalam menjaga serta memelihara Kemananan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah hukum Polres Lhokseumawe. Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kasubag Humas Salman Alfarisi, SH MH, Sabtu (27/11/2021) mengatakan, peningkatan patroli ini dilaksanakan …

Selengkapnya

Kapolres Lhokseumawe Intruksikan Tingkatkan Kewaspadaan Jaga Tahanan

LHOKSEUMAWE-Pandemi Covid-19 yang masih melanda tanah air tidak boleh membuat petugas jaga tahanan menurunkan kewaspadaannya. Penjagaan tahanan wajib mengikuti semua prosedur dan SOP baku yang telah ditetapkan. Hal tersebut disampaikan Kapolres Lhokseumawe, AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Wakapolres Lhokseumawe Kompol Darwinsyah, S.E, M.M saat apel di Mapolres Lhokseumawe, Kamis …

Selengkapnya

Polsek Blang Mangat Mobilisasi Santriwati dan Mahasiswa Ikut Vaksinasi di Politeknik Negeri Lhokseumawe

LHOKSEUMAWE – Polsek Blang Mangat, Polres Lhokseumawe menyediakan kendaraan antar jemput untuk mobilisasi santriwati dan mahasiswa untuk ikut program vaksinasi di Politeknik Negeri Lhokseumawe, Selasa (9/11/2021). Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kapolsek Blang Mangat, Ipda Fakhrurrazi, S.Si mengatakan, jajaran Polsek Blang Mangat memfasilitasi dengan menyediakan kendaraan antar …

Selengkapnya

Buka Festival Mural Bhayangkara, Kapolri: Bukti Polri Menghormati Kebebasan Berekspresi

JAKARTA— Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo secara resmi membuka Bhayangkara Mural Festival 2021 di Lapangan Bhayangkara, Kompleks Mabes Polri, Jalan Trunojoyo, Jakarta Selatan, Sabtu (30/10). Di awal sambutannya, Kapolri menyampaikan bahwa rangkaian kegiatan Bhayangkara Mural Festival 2021 ini menggelorakan semangat Hari Sumpah Pemuda, sekaligus bertepatan dengan Hari Ulang Tahun (HUT) …

Selengkapnya

Kapolsek Simpang Keuramat Pantau Pelaksanaan Vaksinasi di Puskesmas

LHOKSEUMAWE – Kapolsek Simpang Keuramat, Ipda Faisal SH memantau langsung pelaksanaan vaksinasi di Puskesmas setempat, Rabu (27/10/2021). “Jumlah yang mendaftarkan diri untuk ikut vaksinisasi di Puskesmas sebanyak 142 orang, terdiri dari kalangan masyarakat umum, lansia dan pelajar,” ujar Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kapolsek Simpang Keuramat, Ipda …

Selengkapnya

Puluhan Pelajar SMPN 1 Dewantara Ikut Vaksinasi

LHOKSEUMAWE – Puluhan pelajar Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 1 Dewantara, Aceh Utara wilayah hukum Polres Lhokseumawe ikut vaksinasi COVID-19 yang dilaksanakan di sekolah tersebut, Rabu (27/10/2021). Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kasubag Humas Salman Alfarisi, SH MH mengatakan, sebanyak 50 pelajar di SMPN 1 Dewantara yang …

Selengkapnya

Vaksinasi Akabri 1990, Polres Lhokseumawe Sediakan Sembako

LHOKSEUMAWE – Alumni Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (Akabri) angkatan tahun 1990 melaksanakan vaksinasi massal di Lapangan Hiraq, Banda Sakti, Kota Lhokseumawe, Selasa (26/10/2021). Dalam kegiatan ini, Polres Lhokseumawe menyediakan sembako. Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kasubag Humas Salman Alfarisi SH MH mengatakan, vaksinasi tersebut menyasar masyarakat Kota …

Selengkapnya

Kapolres Lhokseumawe Bahas Sosialisasi dan Percepatan Vaksinasi dengan Para Pimpinan Parpol

LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melakukan rapat koordinasi (rakor) dengan para pimpinan partai politik di wilayah hukum Polres Lhokseumawe, acara tersebut berlangsung di aula Rupatama Wicaksana Laghawa Mapolres Lhokseumawe, Senin (25/10/2021). Dalam kegiatan tersebut, Kapolres Lhokseumawe bersama para pimpinan parpol, ketua pemuda dan komunitas masyarakat membahas …

Selengkapnya