Lhokseumawe- Tim STAR Polres Lhokseumawe kembali berhasil membekuk seorang remaja di rumah yang sedang dalam tahap pembangunan di Kawasan Kandang Kecamatan Muara Dua Kota Lhokseumawe. Rumah tersebut diduga kerap digunakan sebagai lapak nyabu, saat lokasi digrebek tersangka MI (21) warga Kandang Desa Meunasah mee berhasil ditangkap serta ditemukan 2 paket …
SelengkapnyaGerebek Dua Lokasi, Tim STAR Temukan Bong dan Kartu Judi
Lhokseumawe- Tim STAR (Situasi Tertib Aman Rakyat) Polres Lhokseumawe gerebek dua lokasi yang diduga sebagai lapak pengguna Narkoba, Dalam penggerebekan tersebut ditemukan barang bukti alat isap Sabu (bong) serta kartu judi joker.” Sabtu (7/10/2017) dini hari Kapolres Lhokseumawe AKBP Hendri Budiman melalui Kabag Ops Kompol Ahzan mengatakan, sebelumnya pihak kepolisian …
SelengkapnyaGeledah Rumah Kosong dan Kandang Ayam, Ini Yang Ditemukan Tim STAR
Lhokseumawe- Tim Star Polres Lhokseumawe periksa sebuah rumah kosong dan satu unit kandang ayam yang diduga digunakan oleh pengguna Narkoba sebagai Lapak tempat pesta Narkoba di Kemukiman Kandang Desa Meunasah Blang Kecamtan Muara Dua Kota Lhokseumawe.” Kamis (7/9/2017) sekitar pukul 01.00 Wib Selain itu tim star juga mengamankan satu unit …
SelengkapnyaTulisan Ini Yang Ditemukan Di Smartphone Pengedar Narkoba
Lhokseumawe-Tim Star berhasil meringkus seorang pengedar Narkoba, Sabtu (26/8/2017) pukul 01.00 Wib di Mongedung Dusun Meurah mulia lorong 5 Kecamatan Banda Sakti Kita Lhokseumawe. Selain menyita 1paket Narkoba dari tersangka AP (25) warga mongedung tersebut, tim star juga menyita Smartphone tersangka. Dismartphone tersangka yang disita terdapat tulisan “ada tim star”, …
SelengkapnyaGrebek Tempat Pesta Sabu, Tim Star Sita 1 Paket Sabu dan Senapang
Lhokseumawe- Tim Star (situasi aman untuk rakyat) Polres Lhokseumawe grebek rumah diduga tempat pesta sabu, seorang pria diduga pengedar sabu berhasil diringkus di Desa Mongeudong, lorong 5 Kecamatan Banda sakti Kota Lhokseumawe.” Sabtu (26/8/2017) pukul 01.00 Wib Pria tersebut adalah AP (25) wiraswasta warga Desa Mongeudong lorong Dusun Meurah Mulia …
SelengkapnyaPatroli Rutin,Tim Star Amankan Dua Sepmor Dan Satu Am Ganja
LHOKSEUMAWE- Tim Situasi Aman Untuk Rakyat (Star) Polres Lhokseumawe mengamankan dua unit sepeda motor roda dua serta mengamankan satu am ganja saat melakukan patroli rutin di wilayah hukum Polres Lokseumawe.” Kamis (10/8/2017) Kapolres Lhokseumawe AKBP Hendri Budiman, SH, S.Ik, MH melalui Koordinator Tim Star Kompol Ahzan, SH, S.Ik, MSM mengatakan, …
SelengkapnyaPatroli Malam, Tim Star Amankan Sepmor Tanpa Dokumen
LHOKSEUMAWE- Tim Situasi Aman untuk Rakyat (Star) Polres Lhokseumawe mengamankan satu unit sepeda motor tanpa dokumen saat patroli di seputaran Jalan Merdeka, Depan Hotel singapore, Sabtu (5/8/2017) sekitar pukul 02.30 WIB. Penyitaan itu berawal saat petugas memberhentikan sepeda motor itu yang di bonceng tiga remaja. Karena merasa curiga, tim melakukan …
SelengkapnyaSaat Patroli Rutin, Tim Star Temukan Peralatan Judi Di Pusong Banda Sakti
LHOKSEUMAWE- Tim Star Polres Lhokseumawe menemukan peralatan judi di Desa Pusong Lama, Kecamatan Banda Sakti, Rabu (2/8/2017) sekitar pukul 23. 00 WIB. Alat judi yang ditemukan seperti ludo, mangkok untuk memutar dadu serta alas yang digunakan berjudi. Penemuan itu berkat laporan masyarakat bahwa di kawasan setempat kerap terjadi praktek perjudian …
Selengkapnya