Rabu, 18 September 2024

Hut ORI, Polisi Kompak Sumbangkan Darah

whatsapp-image-2016-10-06-at-11-24-18whatsapp-image-2016-10-06-at-11-26-30

Tribratanews-tribratanews-reslhokseumawe.aceh.polri.go.id-Mendukung kegiatan Sosial, 23 Personil Polres Lhokseumawe yang terdiri dari enam Polwan dan 17 Polki kompak sumbangkan dalam  giat sosila donor darah yang menghadirkan tim Kesehatan dari PMI.

Donor darah yang berlangsung di halaman kantor KPPN kamis 6/10/2016 dilakukan dalam rangka memperingati hari HUT Oeang Republik Indonesia (ORI ) ke 70 dengan mengusung tema setetes darah untuk hidup.

whatsapp-image-2016-10-06-at-11-33-161 whatsapp-image-2016-10-06-at-11-33-16

Kapolres Lhokseumawe AKBP Hendri Budiman, Sh, S.Ik, MH melalui Kasubag Humas Polres Lhokseumawe yang langsung berpartisipasi dalam donor darah tersebut menyambut baik kegiatan sosial itu, karna kegiatan donor darah  sangat berharga bagi masyarakat yang membutuhkan darah untuk pengobatan.

Ditambahkan, Pola kerja sama dalam kegiatan sosial khususnya donor darah ini agar dapat di pertahankan, karna menyangkut kehidupan masyarakat yang membutuhkan.

( Humas Polres Lhokseumawe.)

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *