Kamis, 21 November 2024

Operasi

Polsek Muara Satu Gelar Patroli Malam, Jaga Kamtibmas di Desa Blang Pulo

LHOKSEUMAWE – Personel Polsek Muara Satu Polres Lhokseumawe melaksanakan patroli malam untuk mengantisipasi gangguan ketertiban dan keamanan masyarakat (Guantibmas) di wilayah hukum Polsek Muara Satu, Jumat (8/11/2024) malam. Kegiatan ini dipimpin oleh Bripka Ramli dan Brigadir Teddy Setyadi dengan rute patroli di Desa Blang Pulo, Kecamatan Muara Satu. Kapolres Lhokseumawe …

Selengkapnya

Akhir Pekan, Polres Lhokseumawe Tingkatkan Patroli di Kawasan Perbankan dan Objek Wisata

LHOKSEUMAWE – Menghadapi akhir pekan yang biasanya ramai dengan aktivitas masyarakat, Polres Lhokseumawe meningkatkan patroli di sejumlah lokasi perbankan dan objek wisata di wilayah hukum Polres Lhokseumawe. Kepada awak media, sabtu (19/11/2024) pagi, Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K melalui Kasat Samapta AKP Marjuli menyampaikan bahwa patroli ini bertujuan untuk …

Selengkapnya

Tidak Menggunakan Masker, 58 Warga Terjaring Operasi Yustisi di Lhokseumawe

  LHOKSEUMAWE – Petugas gabungan TNI/Polri dan Satpol PP kembali melaksanakan operasi yustisi pendisiplinan masyarakat untuk menggunakan masker dengan menggelar operasi yustisi di depan terminal jalan Merdeka timur Desa Mongedong, Kec. Banda Sakti, Kota Lhokseumawe, Senin (21/09/ 2020) pukul 09.00 WIB. Operasi tersebut diawali dengan apel gabungan dengan melibatkan 45 …

Selengkapnya

Polsek Simpang Kramat Tingkatkan Patroli

LHOKSEUMAWE – Polsek Simpang Kramat tingkatkan patroli dalam rangka kesiap siagaan menjelang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI diwilayah simpang Kramat, Kab. Aceh Utara, minggu (20/10/2019) sekira Pukul 08.00 Wib. Kapolres Lhokseumawe AKBP Ari Lasta Irawan, S.Ik melalui Kapolsek Simpang Kramat Iptu Azis menyebutkan, peningkat patroli tersebut dalam rangka mendukung …

Selengkapnya

Kapolres Lhokseumawe Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Patuh-2017

LHOKSEUMAWE- Kapolres Lhokseumawe pimpin apel gelar pasukan operasi patuh rencong 2017 di Lapangan Apel Polres Lhokseumawe, Jalan Medan-Banda Aceh, Desa Meunasah Mesjid Cunda, Kecamatan Muara Dua, Kota Lhokseumawe.” selasa (9/5/2017) Pukul 08.00 WIB Gelar pasukan yang si komandani Kasat Lantas IPTU Mulyana S.Ik juga diikuti personil Polres Lhokseumawe, siswa SMA, …

Selengkapnya

Aksi Damai May Day EK-LMND Lhokseumawe Di Undurkan

Lhokseumawe- Polres Lhokseumawe berkoordinasi dengan pihak EK-LMND untuk mengundurkan kegiatan aksi damai peringatan May Day di Kota Lhokseumawe. ” Kita berkoordinasi dengan Ek-LMND agar aksi damai di undurkan pada hari selasa tanggal (2/5/2017), sebelumnya di jadwalkan mereka melakukan aksi pada senin tanggal (1/5/2017),”ujar Kompol Ahzan minggu malam (30/5/2017) Lanjutnya, mundurnya …

Selengkapnya

May Day EK-LMND Gelar Aksi Damai, Polres Lhokseumawe Berikan Pelayanan Pengamanan

Lhokseumawe- May Day, Polres Lhokseumawe senin (1/5/2017) mengerahkan ratusan personil untuk melakukan pengamanan unjuk rasa damai yang digelar oleh Eksekutif Liga Mahasiswa Nasional untuk Demokrasi (EK-LMND) Kota Lhokseumawe. Kapolres Lhokseumawe AKBP Hendri Budiman melalui Kabag Ops Kompol Ahzan mengatakan, pihaknya sudah menerima pemberitahuan aksi damai May Day atau hari buruh …

Selengkapnya

Polres Lhokseumawe Kawal Ketat Pendistribusian Soal UN Tingkat SLTP

Lhokseumawe– Personil Kepolisian Resor Lhokseumawe Kawal Ketat pendistribusian soal ujian Nasional tingkat SLTP (SMP/MTS) di sejumlah wilayah Kabupapaten Aceh Utara, soal ujian yang diambil dibawa dari kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh utara di bawa ke Polsek masing Kecamatan untuk diamankan dan disimpan di Polsek sampai pelaksaan ujian berlangsung. Kapolres Lhokseumawe …

Selengkapnya

May Day, Polres Lhokseumawe Siagakan Ratusan Personil

Lhokseumawe- Peringatan Hari Buruh Internasional atau May Day, Polres Lhokseumawe menyiagakan sekitar 150 personel untuk antisipasi kamtibmas menjelang dan saat hari May Day di wilayah hukum Polres Lhokseumawe, Aceh. Kapolres Lhokseumawe AKBP Hendri Budiman melalui Kabag Ops Kompol Ahzan mengatakan, pihaknya menghimbau kepada organisasi buruh, mahasiswa dan organisasi lainnya agar …

Selengkapnya