LHOKSEUMAWE – Polres Lhokseumawe berdayakan Mik gendong inovasi Teknologi tepat guna (TTG) dalam menyampaikan imbauan kamtibmas terkait pencegahan virua Covid-19 di wilayah hukum Polres Lhokseumawe.
Kapolres Lhokseumawe AKBP Ari Lasta Irawan, S.Ik melalui Kasubag Humas Salman Alfarasi, S.Ik menyebutkan, Polres Lhokseumawe berdayakan wireless portable alias mic digendong untuk penerangan kepada masyarakat terkait covid-19 dengan berjalan kaki di perkapungan.
“Mik gendong kita berdayakan, polsek jajaran Polres Lhokseumawe memanfaatkan mic gendong Tekhnolgi Tepat Guna (TTG) ini untuk menyampaikan pesan kamtimbas dalam mencegah penyabaran virus covid-19″pungkasnya.
Tribratanews Polres Lhokseumawe Portal Berita Polres Lhokseumawe