LHOKSEUMAWE – Polres Lhokseumawe membagikan 10 ribu masker kepada masyarakat dalam rangka Hut Bhayangkara ke 75 di wilayah hukum Polres Lhokseumawe, Rabu (16/6/2021). Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kasubag Humas Salman Alfarisi SH MH mengatakan, hari ini personel Polres Lhokseumawe membagikan 250 masker kepada masyarakat di pasar …
SelengkapnyaUpdate Data Vaskinasi di Wilayah Hukum Polres Lhokseumawe Sampai 15 Juni 2021
LHOKSEUMAWE – Sejak tanggal 3 sampai 15 Juni 2021, sudah 15.276 masyarakat divaksin di wilayah hukum Polres Lhokseumawe Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kasubag Humas Salman Alfarisi SH MH, Rabu (16/6/2021) mengatakan, Polres Lhokseumawe bersama TNI dan pemerintah daerah (Pemda) terus menggenjot animo masyarakat agar bersedia divaksinasi. …
SelengkapnyaSukseskan Vaksinasi Massal, Polsek Blang Mangat dan Petugas Kesehatan Jemput Bola ke Gampong – gampong
LHOKSEUMAWE – Polsek Blang Mangat, Polres Lhokseumawe bersama petugas kesehatan melaksanakan vaksinasi massal dengan sistem jemput bola ke gampong – gampong, Selasa (15/6/2021). Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kapolsek Blang Mangat, Ipda Fakhrurrazi, S.Si mengatakan, vaksinasi “tamoeng gampong” ini dalam rangka mensukseskan program vaksinasi massal yang dilaksanakan …
SelengkapnyaMonitoring Posko PPKM, Personel Polsek Blang Mangat Sambangi Gampong Blang Teue
LHOKSEUMAWE – Personel Polsek Blang Mangat menyambangi Gampong Blang Teue, Kecamatan Blang Mangat, Kota Lhokseumawe, Selasa (15/6/2021), kunjungan tersebut dalam rangka mengecek kesiapan posko PPKM Mikro. Selain personel Polsek Blang Mangat, kegiatan monitoring Posko Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro di Gampong Blang Teue ini juga dihadiri unsur Muspika dan …
SelengkapnyaPolsek Samudera Lakukan Tracing Terhadap Keluarga Positif Covid-19
LHOKSEUMAWE – Polsek Samudera, Polres Lhokseumawe bersama unsur Muspika dan petugas Kesehatan melakukan tracing terhadap keluarga positif Covid-19 di wilayah tersebut, Selasa (15/6/2021). Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kapolsek Samudera, AKP Erpansyah Putra mengatakan, dalam racing ini juga dilakukan rapid test terhadap keluarga positif Covid-19. Tujuannya, yaitu …
SelengkapnyaSepekan Lebih, 14 Ribu Masyarakat Telah Divaksin di Wilayah Hukum Polres Lhokseumawe
LHOKSEUMAWE – Sejak tanggal 3 sampai 14 Juni 2021, sudah 14.623 masyarakat divaksin, jumlah tersebut diperkirakan terus bertambah seiring meningkatnya animo masyarakat. Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kasubag Humas Salman Alfarisi SH MH, Senin (15/6/2021) mengatakan, Polres Lhokseumawe bersama TNI dan pemerintah daerah (Pemda) terus menggenjot animo …
SelengkapnyaStrong Point Polres Lhokseumawe, Wujud nyata kehadiran Polisi di Tengah Masyarakat
LHOKSEUMAWE – Polres Lhokseumawe menggelar kegiatan strong point dengan melakukan penjagaan dan pengaturan lalulintas di seluruh titik rawan lakalantas, rawan kemacetan, pusat keramaian serta lokasi persekolahan dan kedinasan pemerintah daerah. Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto, S.I.K, M.H melalui Kasubag Humas Salman Alfarasi, SH, MM menyampaikan selasa (15/06/2021) bahwa kegiatan strong …
SelengkapnyaLanggar PPKM, Polres Lhokseumawe Bersama Tim Gabungan Kembali Segel Satu Kafe
LHOKSEUMAWE – Polres Lhokseumawe bersama tim gabungan operasi Yustisi dan PPKM kembali menyegel satu kafe di kawasan Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe, Sabtu (14/6/2021) malam. Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kasubag Humas Salman Alfarisi SH MH, selasa (15/6/2021) mengatakan, penyegelan kafe dilakukan petugas gabungan karena masih melanggar …
SelengkapnyaTekan Penyebaran Covid-19, Polres Lhokseumawe Bagikan Masker “SiAGAM”
LHOKSEUMAWE – Kapolsek Banda Sakti dan sejumlah anggota membagikan masker “SiAGAM” kepada masyarakat. Hal tersebut dilakukan guna menekan penyebaran Covid 19 yang saat ini masih mewabah. “Kami intens mengimbau masyarakat agar disiplin dalam menerapkan protokol kesehatan, salah satu upayanya dengan membagikan masker kepada masyarakat,” jelas Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto, …
SelengkapnyaPolres Lhokseumawe Gencar Patroli Cegah Aksi Premanisme
LHOKSEUMAWE – Polres terus melakukan patroli sebagai upaya mencegah tindak kriminalitas yang meresahkan masyarakat, khususnya terkait aksi premanisme. Patroli ini dilaksanakan sebagai bentuk memerangi aksi kriminalitas dan premanisme, sehingga diharapkan dapat memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat. Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto, S.I.K, M.H melalui Kasubag Humas Salman Alfarasi, …
Selengkapnya