LHOKSEUMAWE – Polres Lhokseumawe bersama tim gabungan melaksakan Operasi Yustisi dan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di seputaran Kota Lhokseumawe, Minggu (13/6/2021), dalam kegiatan ini sebanyak 14 pelanggar diswab antigen. Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kasubag Humas Salman Alfarisi SH MH mengatakan, sebelumnya tim gabungan melaksanakan apel …
SelengkapnyaSelama 12 Hari, 14 Ribu Lebih Masyarakat Telah Divaksin di Wilayah Hukum Polres Lhokseumawe
LHOKSEUMAWE – Sejak tanggal 3 sampai 14 Juni 2021, sudah 14.623 masyarakat divaksin, jumlah tersebut diperkirakan terus bertambah seiring meningkatnya animo masyarakat. Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kasubag Humas Salman Alfarisi SH MH, Senin (14/6/2021) mengatakan, Polres Lhokseumawe bersama TNI dan pemerintah daerah (Pemda) terus menggenjot animo …
Selengkapnya12 Warga Tidak Pakai Masker Terjaring Razia Tim Gabungan Ops Yustisi
LHOKSEUMAWE – Sebanyak 12 warga tidak memakai masker terjaring razia operasi Yustisi Polres Lhokseumawe bersama tim gabungan di depan terminal Bus Antar Kota Antar Propinsi (AKAP) Kota Lhokseumawe, Senin (14/6/2021) sore. Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH Kasubag Humas Salman Alfarisi SH MH mengatakan, Operasi Yustisi setiap hari dilaksakan …
SelengkapnyaCegah Penyebaran Covid-19, Gedung Mapolres Lhokseumawe Disemprotkan Disinfektan
LHOKSEUMAWE – Untuk mencegah penyebaran Covid-19, gedung Mapolres Lhokseumawe disemprotkan cairan disinfektan, penyemprotan disinfektan ini berlangsung, Senin (14/6/2021) sekitar pukul 14.00 WIB. Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kasubag Humas Salman Alfarisi SH MH mengatakan, kegiatan tersebut dipimpin oleh KBO Sat Sabhara, Iptu Gunawan Adi dan didampingi Kasi …
SelengkapnyaOperasi Yustisi Minggu Malam, 14 Pelanggar Diswab Antigen
LHOKSEUMAWE – Polres Lhokseumawe bersama tim gabungan melaksakan Operasi Yustisi dan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di seputaran Kota Lhokseumawe, Minggu (13/6/2021), dalam kegiatan ini sebanyak 14 pelanggar diswab antigen. Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kasubag Humas Salman Alfarisi SH MH mengatakan, sebelumnya tim gabungan melaksanakan apel …
SelengkapnyaSupervisi PPKM, Kapolsek Banda Sakti Imbau Petugas Posko Tingkat Sosialisasi dan Informasi Covid-19
LHOKSEUMAWE –Kapolsek Banda Sakti mengingatkan kepada petugas posko Covid-19 agar meningkatkan sosialiasasi dan informasi terkait Covid-19 dalam penanganan dan pencegahan penyebaran Covid-19 wilayah hukum Polres Lhokseumawe khususnya di kawasan Polsek Banda Sakti. Hal tersebut disampaikan oleh Kapolsek Banda Sakti saat pengecekan supervisi PPKM Mikro yang dihadiri oleh pejabat terkait di …
SelengkapnyaPersonel Polres Lhokseumawe Monitoring PPKM Mikro di Gampong Mon Geudong
LHOKSEUMAWE – Personel Polres Lhokseumawe melakukan monitoring Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro di Gampong Mon Geudong, Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe, Senin (14/6/2021). Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kapolsek Banda Sakti, Iptu Arifin Ahmad mengatakan, hadir dalam monitoring tersebut, KBO Reskrim Polres Lhokseumawe, Iptu J. Situmorang, …
SelengkapnyaPolres Lhokseumawe Gelar Pisah Sambut Kasat Lantas Lama Kepada Yang Baru
LHOKSEUMAWE – Polres Lhokseumawe menggelar acara pisah sambut pejabat Kasat Lantas lama dan pejabat baru yang berlangsung di Aula Rupatama Wicaksana Laghawa Mapolres Lhokseumawe, senin pagi (14/06/2021). Acara tersebut dihadiri oleh para Kabag, Kasat, Kasie dan perwira Staf serta dihadiri oleh Ketua Bhayangkari dan pengurus. Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto, …
SelengkapnyaUpacara Sertijab Kasat Lantas, Ini Pesan Penting Yang di Sampaikan Kapolres Lhokseumawe
LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto, S.I.K, M.H mengingatkan kepada pajabat jajaran Polres Lhokseumawe agar selalu bertekad menjaga nama baik kesatuan dan jangan pernah menyakiti hati masyarakat dalam menjalankan tugas jabatan yang telah diamanah pimpinan. Hal tersebut di sampaikan Kapolres Lhokseumawe saat upacara sertijab Kasat Lantas dari AKP Radhika …
SelengkapnyaKapolres Lhokseumawe Pimpin Upacara Sertijab Kasat Lantas
LHOKSEUMAWE – Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto, S.I.K, M.H pimpin upacara serah terima jabatan Kasat Lantas Polres Lhokseumawe di Gedung Serba Guna Wirasatya Polres Lhokseumawe.” senin pagi (14/06/2021). Upacara sertijab tersebut dihadiri oleh Waka Polres Lhokseumawe Kompol Gunawan, para kabag, Kasat, perwira staf serta Brigadir Polres Lhokseumawe dari masing-masing satuan. …
Selengkapnya