LHOKSEUMAWE – Polsek Dewantara memantau dan memberikan pengamanan pelaksanaan Vaksinasi Tahap II di Puskesmas dan RS PIM, Senin (1/3/2021). “Proses penyuntikan Vaksin Covid-19 Sinovac di wilayah kita dilaksanakan di dua tempat, Yaitu Rumah Sakit PT PIM dan Puskesmas Dewantara,” ujar Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kapolsek Dewantara …
SelengkapnyaPersonil Polsek Dewantara Bagikan Masker dan Himbau Patuhi Prokes di Lokasi Wisata
LHOKSEUMAWE – Personil Polsek Dewantara bersama anggota Koramil, Satpol PP dan petugas Puskesmas setempat melakukan kegiatan pembagian masker kepada pengunjung di lokasi wisata pantai Keude Krueng Geukueh, Aceh Utara, Minggu (21/2/2021). Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kapolsek Dewantara, AKP Nurmansyah mengatakan, dalam kegiatan itu personil juga mengimbau …
SelengkapnyaBhabinkamtibmas Polsek Dewantara Beri Penyuluhan Prokes di SMA Negeri 2
LHOKSEUMAWE – Bhabinkamtibmas Polsek Dewantara memberikan penyuluhan protokol kesehatan (Prokes) di SMA Negeri 2 setempat, Selasa (16/2/2021). Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kapolsek Dewantara AKP Nurmansyah mengatakan, di sekolah tersebut dua personil Bhabinkamtibmas mengimbau siswa dan dewan guru agar tetap mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak. …
SelengkapnyaJumat Barokah, Polres Lhokseumawe Bagikan Nasi Bungkus Kepada Abang Becak di Dewantara
LHOKSEUMAWE – Polres Lhokseumawe kembali melaksanakan kegiatan Jumat barokah, kali ini kegiatan tersebut dilaksanakan di wilayah Dewantara tepatnya di depan Mapolsek setempat, Jumat (22/1/2021). Pada kegiatan Jumat barokah ini, Polres Lhokseumawe membagikan sebanyak 400 nasi kepada jamaah yang baru pulang dari masjid, bahkan kepada puluhan Abang becak yang tergabung dalam …
SelengkapnyaKedepankan Cara Humanis, Polsek Dewantara Imbau Masyarakat Pakai Masker
LHOKSEUMAWE – Mengendepankan cara humanis dan dialogis, personil Polsek Dewantara mengimbau masyarakat agar menggunakan masker saat beraktivitas di luar rumah, himbauan itu dilakukan dalam pelaksanaan Ops Yustisi di wilayah tersebut, Minggu (17/1/2021). Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH melalui Kapolsek Dewantara AKP Nurmansyah mengatakan, sosialisasi pendisiplinan protokol kesehatan ini …
SelengkapnyaTerlibat Pencurian Disertai Kekerasan, Polisi Tahan Seorang Remaja Asal Muara Batu
LHOKSEUMAWE – RM (19) seorang remaja asal Muara Batu, Aceh Utara terpaksa berurusan dengan Kepolisian. Pasalnya, ditangkap warga saat menjalankan aksinya merampas Hp milik seorang wanita. Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto SIK MH dalam konferensi pers yang berlangsung di gedung serbaguna Mapolres Lhokseumawe, Jumat (15/1/2021) mengatakan, korban merupakan FNZ warga …
SelengkapnyaDPO Kasus Curanmor di Batuphat Timur Diringkus Polres Lhokseumawe
LHOKSEUMAWE – Polres Lhokseumawe berhasil meringkus tersangka F (23) warga Kecamatan Muara Satu, Kota Lhokseumawe, F merupakan Daftar Pencarian Orang (DPO) pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang terjadi beberapa waktu lalu di Batuphat Timur. Kapolres Lhokseumawe, AKBP Eko Hartanto, SIK, MH didampingi Kapolsek Muara Satu, Iptu Muhammad Hadimas pada saat …
SelengkapnyaLagi, Polsek Dewantara Semprotkan Disinfektan ke Rumah Warga
LHOKSEUMAWE – Polsek Dewantara, Polres Lhokseumawe kembali melakukan penyemprotan disinfektan ke rumah – rumah warga, kegiatan ini berlangsung di Keude Krueng Geukueh, Kecamatan Dewantara, Aceh Utara, Jumat (27/11/2020). Kapolres Lhokseumawe, AKBP Eko Hartanto, SIk, MH melalui Kapolsek Dewantara, AKP Nurmansyah mengatakan, penyemprotan disinfektan tersebut sebagai upaya untuk pencegahan penyebaran virus …
SelengkapnyaJaga Lingkungan Tetap Sehat, Polsek Dewantara Laksanakan Gotong Royong
LHOKSEUMAWE – Guna menjaga lingkungan Markas Komando (Mako) tetap sehat, personil Polsek Dewantara, Polres Lhokseumawe melaksanakan kegiatan gotong royong, Senin (16/11/2020), kegiatan tersebut dimulai pukul 08:30 WIB sampai dengan selesai. Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto, S.IK, MH melalui Kapolsek Dewantara, AKP Nurmansyah mengatakan, gotong royong tersebut melibatkan seluruh personil Polsek …
SelengkapnyaUngkap Kasus Narkoba, Polsek Dewantara Tangkap IRT dan Sita 3 Paket Sabu
LHOKSEUMAWE- Kepolisian Resor Lhokseumawe Sektor Dewantara kembali berhasil mengungkap kasus peredaran gelap Narkotika jenis Sabu. Kali ini Polsek Dewantara menangkap seorang IRT, SA (49 thn) warga Dusun Meunasah Tuha Desa Cot Girek Kandang Kec. Muara Dua Kota Lhokseumawe yang sempat meresahkan masyarakat. Tersangka ditangkap dalam salah satu warkop (warung …
Selengkapnya