Selasa, 22 April 2025

Disiplin Berlatih Perdaspol Penting Untuk Tampil Baik

 

Tribrata News,Lhokseumawe – Latihan dalam perdaspol rutin harus dilakukan untuk meningkatkan displin dalam menegakkan aturan peraturan baris berbaris (perdaspol) sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Hal itu disampaikan Kabag Ops Polres Lhokseumawe Kompol Adi Sofyan, SH, MM saat memimpkn apel pagi di Mapolres Lhokseumawe, Kamis (08/08/2019) pagi.

Selain itu, Kompol Adi Sofyan juga mengingatkan anggita untuk tidak pernah mencoba menyalaggunakan Narkoba baik sebagai pengguna, kurir atau bandar.

“Jika ditemukan adanya anggota Polri yang terbukti menyalahgunakan Narkoba maka hukumannya adalah pemberhentian dengan tidak hormat (PTDH),”pungkasnya kepada personil

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *